Scroll untuk membaca artikel
Ronald Seger Prabowo
Senin, 12 Agustus 2024 | 18:37 WIB
Masjid Agung Surakarta akan memfasilitasi masyarakat yang akan menjalankan ibadah saat bulan ramadan tapi tetap menjalankan protokol kesehatan ketat. [Suara.com/Ari Welianto]

Petinggi LDA Keraton Solo GKR Wandansari Koesmoertiyah atau yang akrab disapa Gusti Moeng memberikan apresiasi terkait revitalisasi tersebut.

Ia juga berharap nantinya revitalisasi juga bisa menyentuh bagian Sanggabuana yang ada di kawasan dalam keraton.

"Sebetulnya Sanggabuana itu kan ikon Kota Solo dan keraton. Kerusakannya nyata, sangat disayangkan kalau tidak segera direvitalisasi," katanya.

Oleh karena itu, ia berharap revitalisasi dapat dilakukan secara bertahap.

Baca Juga: Pembukaan Pintu Kori Kamandungan, Ini Sederet Keponakan dan Cucu yang Menang Lawan Raja Keraton Solo

Load More