SuaraSurakarta.id - Kesatria Bengawan Solo (KBS) mengakhiri petualangan di musim debut pada gelarang Tokopedia IBL 2024.
Kekalahan 68-98 dari Satria Muda Pertamina Jakarta pada match ketiga First-Round Playoffs di GOR Sritex Arena, Solo, Senin (15/7/2024) menyudahi perjalanan fenomenal skuad asuhan Efri Meldi.
Langkah Kevin Moses dan kawan-kawan yang sempat menyamakan skor 1-1 akhirnya terhenti di tangan klub asal Jakarta tersebut.
"Apapun hasilnya malam ini, saya bangga dengan perjalanan yang sudah mereka lalui. Terima kasih KBS, saya menunggu gebrakan musim depan lagi," kata salah satu suporter, Muhammad Pratama usai pertandingan.
Pujian juga dituliskan sederet warganet yang membanjiri kolom komentar unggahan akun Instagram Kesatria Bengawan Solo.
"Sebagai warga Solo dengan kehadiran KBS sangat senang. Debut kalian sudah bawa bangga banget karena bisa masuk play-off," tulis @devjajaja.
"Memilikimu saja kita sudah juara. Janji comeback stronger ya semuanya," timpal @angelpuspaningrum.
Sebagai tim debutan, Kesatria Bengawan Solo mencatatkan statistik yang luar biasa di musim ini.
Mereka sempat mencatatkan 16 kemenangan beruntun sebelum dihentikan Pelita Jaya Jakarta.
Baca Juga: Malam Nanti Duel KBS vs Satria Muda: Asa Itu Masih Ada, Sang Kesatria!
Belum lagi Kesatria Bengawan Solo juga meraih sembilan kemengan kandang beruntun hingga sukses merealisasikan target lolos play-off.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Makin Panas! LDA Keraton Solo Gugat Soal Pergantian Nama KGPH Purboyo jadi PB XIV
-
Resmi Berganti Nama, Purboyo Kini Sri Susuhunan Paku Buwono XIV
-
4 Mobil Bekas Rp150 Jutaan yang Bikin Keluarga 'Naik Kelas' di 2026!
-
Kunci Jawaban IPS Kelas 8 Halaman 175 Kurikulum Merdeka: Organisasi Pergerakan Nasional
-
Ketum PUI Raizal Arifin: Penguatan Polri Lebih Mendesak daripada Perubahan Struktur