SuaraSurakarta.id - Kesatria Bengawan Solo (KBS) akan menjamu Satria Muda Pertamina Jakarta pada leg kedua play-off IBL 2024 di GOR Sritex Arena, Minggu (14/7/2024) malam pukul 20.00 WIB.
Bagi tuan rumah, laga itu wajib dimenangkan setelah pada pertemuan pertama di Jakarta, Kamis (11/7/2024) lalu kalah 64-90.
Hanya kemenangan satu-satunya cara untuk memperpanjang napas sekaligus membuka peluang lolos ke semifinal.
Jika skenario itu berjalan, maka kedua tim akan menjalani laga penentuan dalam pertandingan yang berlangsung di arena yang sama, Senin (15/7/2024).
Baca Juga: Permintaan Maaf Kesatria Bengawan Solo Usai Laga vs Prawira Harum Bandung Ditunda
Pelatih KBS, Efri Meldi pun mengapungkan motivasi dan keyakinan kepada seluruh pemain untuk merealisasikan kemenangan.
Apalagi bermain di depan ribuan suporter menjadi pelecut semangat Kevin Mosen dan kawan-kawan untuk meraih hasil maksimal.
"Asa itu masih ada. Pastinya sekecil apapun peluang kita manfaatkan buat kita masih ada satu nyawa. Kalau bisa manfaatin, kita masih punya (laga) satu kali lagi," kata Efri Meldi.
Perjuangan Kesatria Bengawan Solo untuk memetik kemenangan malam nanti cukup terjal. Apalagi mereka masih kehilangan sang mesin poin, Kentrell Barkley (KB) yang dibekap cedera.
Mantan pelatih Bima Perkasa Jogja itu mengakui absennya Kentrell Barkley di laga ini sangat berpengaruh terhadap permainan timnya.
Baca Juga: Kehadiran Gusti Bhre di Laga Kesatria Bengawan Solo Bikin Salfok: Pria Jawa Grade Premium
"Memang bermain tanpa KB itu baru di gim ini dan di post season. Pemain pasti kaget tapi pengalaman bermain tanpa KB, pemain akan bisa menyesuaikan," jelas dia.
Berita Terkait
-
Final IBL All Indonesian 2024: Pelita Jaya Paksa Satria Muda Mainkan Game Ketiga
-
Juara IBL 2024, Pelita Jaya Akhiri Penantian 7 Tahun!
-
DRAMATIS! Comeback Kalahkan Satria Muda, Pelita Jaya Jakarta Juara IBL 2024
-
Malam Ini Final IBL 2024: The Clash of Titans Pelita Jaya vs Satria Muda, Siapa Juara?
-
IBL 2024: Prawira Harum Bandung Kontrak Pemain Timnas Basket Chile
Terpopuler
- Kejanggalan LHKPN Andika Perkasa: Harta Tembus Rp198 M, Harga Rumah di Amerika Disebut Tak Masuk Akal
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
- Niat Pamer Skill, Pratama Arhan Diejek: Kalau Ada Pelatih Baru, Lu Nggak Dipakai Han
- Datang ke Acara Ultah Anak Atta Halilintar, Gelagat Baim Wong Disorot: Sama Cewek Pelukan, Sama Cowok Salaman
- Menilik Merek dan Harga Baju Kiano saat Pesta Ulang Tahun Azura, Outfit-nya Jadi Perbincangan Netizen
Pilihan
-
5 HP Samsung Rp 1 Jutaan dengan Kamera 50 MP, Murah Meriah Terbaik November 2024!
-
Profil Sutikno, Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta yang Usul Pajak Kantin Sekolah
-
Aliansi Mahasiswa Paser Desak Usut Percobaan Pembunuhan dan Stop Hauling Batu Bara
-
Bimtek Rp 162 Miliar, Akmal Malik Minta Pengawasan DPRD Terkait Anggaran di Bontang
-
Satu Orang Tarik Pinjaman Rp330 Miliar dengan 279 KTP di Pinjol KoinWorks
Terkini
-
Cerita Bahlil Lahadalia Kesengsem dengan Kuliner Soto Fatimah: Rasa Khasnya Paten
-
Kampanye di Sragen, Bahlil Lahadalia Sebut Ahmad Luthfi Punya Jaringan Pusat
-
Tok! Terdakwa Pembunuhan Bos Kerajinan Tembaga Boyolali Divonis Seumur Hidup
-
Blusukan Bareng Respati-Astrid di Proyek Rel Layang Joglo, Jokowi Titip Pesan Ini
-
Jokowi Tanggapi Putusan Bawaslu Soal Prabowo Dukung Ahmad Luthfi-Taj Yasin