SuaraSurakarta.id - Calon wakil presiden (cawapres) Gibran Rakabuming Raka tiba-tiba menemui Pengasuh Ponpes Ora Aji Yogyakarta, Miftah Maulana Habiburrahman (Gus Miftah), Selasa (26/3/2024) pagi.
Keduanya bertemu Ponpes Ora Aji Sleman, padahal sebelumnya Gibran berada di Jakarta menghadiri acara buka bersama relawan, Senin (25/3/2024) kemarin.
Namun, Gibran langsung menuju dan sowan bertemu Gus Miftah di ponpesnya.
Gibran mengatakan bahwa pertemuannya dengan Gus Miftah hanya silahturahmi saja. Tidak ada agenda apa-apa, karena setelah coblosan, 14 Februari 2024 kemarin belum ketemu.
Baca Juga: Gibran Ingin Selesaikan Proyek Infrastruktur di Sisa Jabatannya Sebagai Wali Kota Solo
"Iya (habis ketemu). Silahturahmi saja, sudah lama tidak ketemu sejak coblosan," terang Gibran saat ditemui, Selasa (26/3/2024).
Putra sulung Presiden Jokowi ini membantah jika pertemuannya dengan Gus Miftah ada penawaran untuk menjadi menteri.
"Nggak, nggak ada penawaran apa-apa. Silaturahmi saja, kemarin nggak ketemu soalnya," jelas dia.
Gibran mengatakan tidak ada agenda apa-apa pertemuannya dengan Gus Miftah hanya silaturahmi saja.
Gibran juga menyebut bahwa Gus Miftah tidak datang di acara buka bersama relawan di Jakarta.
Baca Juga: Gibran Akui Petinggi dari PDIP Sudah Beri Ucapan Selamat: Tapi Mereka Malu-malu
"Beliau yang nggak datang. Ndak, cuma silahturahmi saja karena sudah lama tidak ketemu," ungkapnya.
- 1
- 2
Berita Terkait
Terpopuler
- 8 Rekomendasi Mobil Bekas Murah Tipe MPV Mei 2025: 7-Seater Harga Mulai Rp30 Jutaan, Pajak Miring
- 3 Pihak Blak-blakan Beri Dukungan untuk Yuran Fernandes, Komdis PSSI Revisi Hukuman
- Rekomendasi 5 Mobil Bekas Murah Meriah untuk Ibu Muda yang Super Aktif! Mulai 65 Jutaan
- Olla Ramlan Resmi Umumkan Lepas Hijab: Pilihan Terbaik Bukan yang Bikin Kita Nyaman
- 10 Pemain Keturunan Bisa Dinaturalisasi Demi Timnas Indonesia Lolos Olimpiade 2028
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Semen Padang Imbang, Dua Degradasi Ditentukan di Pekan Terakhir!
-
Pantas Dipanggil ke Timnas Indonesia, Patrick Kluivert Kirim Whatsapp Ini ke Ramadhan Sananta
-
BREAKING NEWS! Kaesang Pangarep Kirim Isyarat Tinggalkan Persis Solo
-
Danantara Mau Suntik Modal ke Garuda Indonesia yang 'Tergelincir' Rugi Rp1,2 Triliun
-
5 Pilihan HP Murah RAM Besar: Kamera 50 MP ke Atas, Baterai Tahan Lama
Terkini
-
MilkLife Soccer Challenge Solo: SD Djamaatul Ichwan dan SD Al Azhar Syifa Budi Juara
-
Berdayakan Masyarakat Peternak Disabilitas, Kandang Merah Putih Bisa Tingkatkan Produksi
-
Lumbung Ternak Jateng Makin Mantap, Ahmad Luthfi Soroti Gebyar Kontes Sapi di Boyolali
-
Korlantas Polri Cek Lokasi Kecelakaan Maut di Tawangmangu, Ini Hasilnya
-
Ada Satu Balita, Ini Daftar Korban Tewas Kecelakaan Maut di Tawangmangu