Scroll untuk membaca artikel
Ronald Seger Prabowo
Kamis, 11 Januari 2024 | 20:05 WIB
Presiden Jokowi dan Iriana. [Ist]

Dikatakan belum tentu parpol-parpol yang sekarang itu punya kepentingan untuk dapat dukungannya Jokowi melakukan itu. 

Misalnya sekarang sudah ada dugaan-dugaan bahwa Pak Jokowi tidak netral, karena mendukung salah satu paslon. 

"Pasti parpol yang saat ini ada dibelakangnya Pak Prabowo dan Mas Gibran pasti tidak akan rela Pak Jokowi dimakzulkan. Karena mereka masih membutuhkan," paparnya.

Sri Hastjarjo memastikan bahwa isu itu muncul ada kepentingan politis. Kepentingan itu adalah supaya Pak Jokowi selesai sebagai presiden tidak dengan terhormat.

Baca Juga: Makan Bareng Prabowo Subianto, FX Rudy Beri Sentilan Pedas untuk Presiden Jokowi

"Padahal sebentar lagi selesai. Jadi menurut saya itu hanya supaya Pak Jokowi dipermalukan," tandas dia.

"Tidak semua masyarakat itu tidak suka sama Pak Jokowi. Pendukungnya masih banyak loh, pasti akan ada perlawanan juga dari akar rumput," pungkas dia.

Kontributor : Ari Welianto

Load More