SuaraSurakarta.id - Persis Solo terus memburu striker asing baru untuk menggantikan posisi Fernando Rodrigues yang sebelumnya berpisah dan kembali ke Spanyol.
Satu nama yang digadang-gadang menjadi incaran adalah striker asal Brasil, Matheus Moresche.
Matheus Moresche merupakan pemain kebangsaan Brasil, yang saat ini memang masih berusia cukup muda, yakni 25 tahun.
Kabar terkait Persis Solo yang tengah melirik Matheus Moresche ini, juga sudah tersebar dikalangan suporter.
Baca Juga: Sejarah Arseto Solo, Klub Legendaris Milik Anak Presiden Soeharto yang Pernah Tembus Champions Asia
Salah satunya juga terlihat dalam unggahan di akun Instagram @ligawakanda.id, yang membagikan terkait rumor beberapa klub termasuk Persis Solo.
"RUMOURS: Persisi Solo kabarnya ingin mendatangkan striker muda kebangsaan Brasil yakni Matheus Moresche untuk bergabung di bursa transfer paruh musim ini," tulis dalam akun Instagram tersebut yang dilansir, Jumat (24/11/2023).
Namun perlu untuk diingat bahwa, kabar ini memang baru sebatas rumor dan belum diketahui kebenarannya.
Apalagi kedua belah pihak, belum memberikan tanda apapun atas rencana kerja sama yang akan terjalin.
Saat ini Matheus Moresche memang masih bergabung dengan salah satu klub asal Irak, yakni Naft Al Basra.
Baca Juga: Persis Solo Sukses Gelar Sambernyawa Festival, Peringati 100 Tahun Kelahiran
Namun sayangnya, pemain kelahiran 24 Juni 1998 ini belum ikut serta dalam pertandingan dengan klub yang menaunginya hingga saat ini.
Dalam unggahan di akun Instagram pribadinya, ia membagikan kabar bahwa kerja sama dengan klub tersebut terjalin semenjak Agustus lalu.
Sebelumnya, ia memang telah dikontrak oleh klub Central Coash asal Australia, dan telah berhasil menyumbangkan 5 gol untuk klubnya.
Kelima gol tersebut, berhasil ia raih, usai mendapatkan kesempatan bermain selama 1.407 menit main.
Selain itu, saat masih bergabung dengan klub Geylang International yang berasal dari Liga Singapura, ia mendapatkan kesempatan bermain selama 1,680 menit.
Dalam waktu tersebut, ia berhasil meraih 11 gol dan 4 assist untuk klubnya dan tentunya hal ini menjadi prestasi yang tidak bisa diremehkan.
Hal ini bisa saja menjadi salah satu alasan, mengapa Persis Solo untuk mendatangkan Matheus Moresche, untuk bergabung dengan timnya di bursa transfer paruh musim ini.
Berita Terkait
-
Hasil BRI Liga 1: Arema Sikat MU dalam Drama 6 Gol, Malut Hancurkan Persis Solo 3-0
-
Terbukti Efektif! Legenda Timnas Indonesia Ungkap Senjata Mematikan Kalahkan Jepang
-
Dua Striker Timnas Indonesia Ribut Sebelum Lawan Jepang, Redflag untuk Shin Tae-yong!
-
Pecah Telur di Kandang Persis Solo, Danilo Alves Berharap Terbukanya Pesta Gol
-
BRI Liga 1: PSS Sleman Menangi Derby Jateng, Persis Solo Semakin Merana
Terpopuler
- Kejanggalan LHKPN Andika Perkasa: Harta Tembus Rp198 M, Harga Rumah di Amerika Disebut Tak Masuk Akal
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
- Niat Pamer Skill, Pratama Arhan Diejek: Kalau Ada Pelatih Baru, Lu Nggak Dipakai Han
- Datang ke Acara Ultah Anak Atta Halilintar, Gelagat Baim Wong Disorot: Sama Cewek Pelukan, Sama Cowok Salaman
- Menilik Merek dan Harga Baju Kiano saat Pesta Ulang Tahun Azura, Outfit-nya Jadi Perbincangan Netizen
Pilihan
-
5 HP Samsung Rp 1 Jutaan dengan Kamera 50 MP, Murah Meriah Terbaik November 2024!
-
Profil Sutikno, Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta yang Usul Pajak Kantin Sekolah
-
Tax Amnesty Dianggap Kebijakan Blunder, Berpotensi Picu Moral Hazard?
-
Aliansi Mahasiswa Paser Desak Usut Percobaan Pembunuhan dan Stop Hauling Batu Bara
-
Bimtek Rp 162 Miliar, Akmal Malik Minta Pengawasan DPRD Terkait Anggaran di Bontang
Terkini
-
Cerita Bahlil Lahadalia Kesengsem dengan Kuliner Soto Fatimah: Rasa Khasnya Paten
-
Kampanye di Sragen, Bahlil Lahadalia Sebut Ahmad Luthfi Punya Jaringan Pusat
-
Tok! Terdakwa Pembunuhan Bos Kerajinan Tembaga Boyolali Divonis Seumur Hidup
-
Blusukan Bareng Respati-Astrid di Proyek Rel Layang Joglo, Jokowi Titip Pesan Ini
-
Jokowi Tanggapi Putusan Bawaslu Soal Prabowo Dukung Ahmad Luthfi-Taj Yasin