SuaraSurakarta.id - Nasib apes dialami Bayu Ridho (35) warga RT 002/RW 001 Pumpang, Tawangmangu, Karanganyar dalam peristiwa mobil masuk jurang.
Mobil kesayangan Grand Livina berpelat nomor G 8580 KB yang sedang diparkir terjun bebas ke jurang sedalam 10 meter, Minggu (5/11/2023) dini hari.
Beruntung, tidak ada korban jiwa akibat kejadian tersebut.
Namun pemilik mobil mengalami kerugian jutaan rupiah.
Baca Juga: Waspada, Jangan Berikan Minum Saat Evakuasi Korban Kecelakaan Lalu Lintas atau Jalan Raya
Dari informasi yang dihimpun, mobil tersebut awalnya terparkir di rumah tersebut.
Namun tanpa diduga tiba-tiba berjalan mudur hingga terperosok ke ladang milik warga dengan kedalaman kurang lebih sekitar 10 meter.
"Korban memarkirkan mobil di halaman rumah dengan kondisi medan tanjakan sepulang dari Boyolali," kata Kasi Humas Polres Karanganyar, AKP Imam.
Imam memaparkan, saat itu korban lupa memasang handrem dan tidak memasukkan gigi sehingga mobil tersebut terjun dan masuk ke jurang.
Polres Karanganyar pun menerjunkan truk transformer milik Sat Samapta untuk mrngevakuasi mobil tersebut.
Baca Juga: Profil Ega Gemoy, Selebgram Kalimantan Meninggal Dunia karena Kecelakaan Ternyata Punya Resto
Beruntung, proses evakuasi bejalan lancar dan mobil berhasil diangkat sekitar pukul 02.00 WIB.
Berita Terkait
-
Mesin Pesawat Trigana Air Mendadak Keluar Api di Sentani, Penumpang Panik Ada yang Loncat Keluar
-
Tips dari Pakar: Hadapi Pengemudi Ugal-ugalan, Jangan Dikejar! Lakukan Ini...
-
Jangan Jadi Korban Berikutnya! Tips Aman Berhenti di Bahu Jalan Tol
-
Wajib Tahu! ABS pada Motor Bisa Selamatkan Nyawa Anda di Jalan Raya
-
Tabrakan Maut Pemobil Wanita di Grogol Petamburan Tewaskan 2 Orang, Korban Lain Terpental usai Diseruduk
Tag
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Jordi Onsu Terang-terangan Ngaku Temukan Ketenangan dalam Islam
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
Pilihan
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
-
Tiket Kereta Api untuk Libur Nataru Mulai Bisa Dipesan Hari Ini
Terkini
-
Hari Apes Tak Ada di Kalender: Dua Jambret di Solo Babak-belur Usai Ketahuan Warga
-
Penemuan Mayat di Sragen: Pedagang Asongan Hendak Tawarkan Jajanan, Malah Temukan Sopir Bersimbah Darah
-
Calon Kepala Daerah Ramai-ramai Sowan ke Jokowi, FX Rudy Buka Suara
-
Solo Ikut Kebagian, GoTo Group Luncurkan Program Makan Bergizi Gratis di 13 Kota
-
Temui Pelaku UMKM dan Pendidik Non Formal, Respati-Astrid Komitmen Keluarkan Kartu Pahlawan Masyarakat