SuaraSurakarta.id - Nasib apes dialami Bayu Ridho (35) warga RT 002/RW 001 Pumpang, Tawangmangu, Karanganyar dalam peristiwa mobil masuk jurang.
Mobil kesayangan Grand Livina berpelat nomor G 8580 KB yang sedang diparkir terjun bebas ke jurang sedalam 10 meter, Minggu (5/11/2023) dini hari.
Beruntung, tidak ada korban jiwa akibat kejadian tersebut.
Namun pemilik mobil mengalami kerugian jutaan rupiah.
Baca Juga: Waspada, Jangan Berikan Minum Saat Evakuasi Korban Kecelakaan Lalu Lintas atau Jalan Raya
Dari informasi yang dihimpun, mobil tersebut awalnya terparkir di rumah tersebut.
Namun tanpa diduga tiba-tiba berjalan mudur hingga terperosok ke ladang milik warga dengan kedalaman kurang lebih sekitar 10 meter.
"Korban memarkirkan mobil di halaman rumah dengan kondisi medan tanjakan sepulang dari Boyolali," kata Kasi Humas Polres Karanganyar, AKP Imam.
Imam memaparkan, saat itu korban lupa memasang handrem dan tidak memasukkan gigi sehingga mobil tersebut terjun dan masuk ke jurang.
Polres Karanganyar pun menerjunkan truk transformer milik Sat Samapta untuk mrngevakuasi mobil tersebut.
Baca Juga: Profil Ega Gemoy, Selebgram Kalimantan Meninggal Dunia karena Kecelakaan Ternyata Punya Resto
Beruntung, proses evakuasi bejalan lancar dan mobil berhasil diangkat sekitar pukul 02.00 WIB.
Berita Terkait
-
KJRI Kuching Pulangkan 2 Jenazah WNI Korban Kecelakaan di Serawak
-
Tragedi Slipi: Sopir Truk Maut Ngantuk Usai Tidur Hanya 1,5 Jam
-
Aturan Kendaraan Berat Masuk Wilayah Kota dan Jam Operasional
-
Bukan Rem Blong, Kecelakaan Truk Tabrak 8 Kendaraan Tewaskan 2 Orang di Slipi karena Sopir Ngantuk
-
Truk Gagal Rem Tabrak 7 Kendaraan di Slipi, 1 Tewas Tewas dan 3 Luka Berat
Tag
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
Kalah di Pilkada Solo versi Quick Count, Ini Ucapan Menyentuh Teguh Prakosa
-
Pagi-pagi Temui Jokowi Usai Menang Pilkada Solo, Respati-Astrid Dapat 'Hadiah' Ini
-
Cerita Jokowi Banjir Telepon dari Pemenang Pilkada Sampai Larut Malam
-
Astrid Widayani Ciptakan Sejarah, Wakil Wali Kota Solo Perempuan Pertama
-
Quick Count Pilkada Sukoharjo: Petahana vs Kotak Kosong Siapa yang Menang? Ini Hasilnya