SuaraSurakarta.id - Timnas Indonesia U-17 memiliki sederet pemain yang diprediksi bakal bersinar di Piala Dunia U-17 2023, berbekal hasil uji coba di Jerman.
Skuad Garuda Asia baru saja pulang dari Jerman dalam rangka persiapan menuju ke Piala Dunia U-17 2023.
Tujuh laga dilalui Timnas Indonesia U-17 di Jerman dengan rincian empat kekalahan, satu imbang dan satu menang.
Modal itulah yang bakal dibawa skuad asuhan Bima Sakti menatap Piala Dunia U-17 2023 dengan status sebagai tuan rumah.
Piala Dunia U-17 2023 digelar pada 10 November mendatang, Timnas Indonesia U-17 tergabung di Grup A bersama Ekuador, Panama dan Maroko.
Sederet pemain bakal menampilkan keterampilannya sebagai pemain berlabel timnas, meski banyak dihiasi nama-nama baru.
Lantas siapa saja mereka? berikut di antaranya, deretan pemain Timnas Indonesia U-17 yang diprediksi bakal bersinar di Piala Dunia U-17 2023.
1. Chow-Yu Damanik
Pemain keturunan Indonesia dengan segudang pengalaman sepak bola di Swiss, namanya masuk dalam pilar utama pilihan Bima Sakti.
Meski begitu Chow-Yu Damanik yang diketahui masih memiliki paspor tunggal Swiss harus melakukan naturalisasi terlebih dulu.
Pemain berposisi sebagai gelandang, dari kakinya akan tercipta umpan-umpan berkelas sebagai jenderal lapangan tengah Indonesia.
2. Amar Brkic
Memiliki ayah berkebangsaan Jerman keturunan Bosnia, Amar Rayhan Brkic merupakan pemain keturunan Indonesia asal Kebumen, Jawa Tengah.
Amar lahir di Jerman pada 11 Juni 2007, saat ini memiliki postur tinggi mencapai 1,66 meter dan berposisi sebagai winger.
Karier sepak bolanya pun tak main-main, Amar tercatat sebagai pemain TSG 1899 Hoffenheim U-17 di Liga Jerman.
Berita Terkait
-
Jelang Piala Dunia U-17 2023, Timnas Indonesia U-17 Dapat Suntikan Semangat dari Ronaldo Kwateh
-
Skill Pemain Timnas Indonesia U-17 Bikin Kaget Pelatih FC Koln: Mereka Punya Teknik yang Bagus
-
Timnas Indonesia U-17 akan Hadapi Tim asal Rusia Jelang Piala Dunia U-17 2023
-
Menjamu Bhayangkara FC, Persis Solo Targetkan Kemenangan di Kandang Sendiri
-
Calon Lawan Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 2023 Gagal Menang Lagi
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Gibran Kirim Bunga Ulang Tahun Megawati, PSI: Simbol Politik Persaudaraan
-
Bakal Hadiri Rakernas PSI, Jokowi Datang Sebagai Kader?
-
Wapres Gibran hingga PB XIV Hangabehi Hadiri Upacara Tingalan Jumenengan Dalem KGPAA Mangkunegoro X
-
Kronologi Peristiwa Tabrak Lari di Jongke Solo: Percobaan Penculikan Berujung Ricuh dan Viral
-
Atap Nyaris Ambrol hingga Disangga Pakai Bambu, Siswa SDN di Boyolali Ngungsi untuk KBM