Scroll untuk membaca artikel
Ronald Seger Prabowo
Senin, 18 September 2023 | 17:31 WIB
Suasana kampung di Desa Plesungan Kecamatan Gondangrejo, Karanganyar yang terdampak kebakaran TPA Putri Cempo Solo. [Suara.com/Ari Welianto]

Hanya beberapa jangka waktu saja, artinya tetap bisa menganggu pernapasan anak-anak. 

"Kalau masker mungkin hanya semacam pencegahan sementara. Sehingga kami tidak bisa mengandalkan untuk pemakaian masker, tapi memutuskan untuk pembelajaran daring terlebih dahulu buat pengamanan," tandas dia.

"Waktunya belum tahu sampai kapan. Kita lihat situasi ke depan, progresnya bagaimana sampai memungkinkan kembali KBM dilaksanakan secara luring lagi," jelasnya.

Kontributor : Ari Welianto

Baca Juga: Kebakaran TPA Putri Cempo Solo, Puluhan Siswa SD Plesungan II Karanganyar Dipulangkan Lebih Awal

Load More