SuaraSurakarta.id - Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka disebut 'lagi enak-enaknya makan semua, termasuk gombal dan rayuan' oleh politisi senior PDIP, Deddy Sitorus.
Gibran pun menegaskan analog yang disampaikan Deddy Sitorus itu adalah salah.
"Itu analogi yang salah. Bukan banyak makan tapi banyak belajar ya. Terima kasih Pak Deddy Sitorus," terang Gibran, Kamis (3/8/2023).
Gibran menegaskan bukan menampik, bukan banyak makan tapi belajar.
"Makan? Mbok kiro aku nex Carlos, ora, ora. Banyak belajar, banyak makan badalah, banyak makan aku tetap kuru," ungkap dia.
Gibran mengaku banyak belajar dari banyak tokoh dan ketua-ketua partai politik.
"Belajar dari Pak Prabowo (Subianto), belajar dari Pak Ganjar (Pranowo), belajar dari Pak Anies 9baswedan), belajar dari ketua-ketua partai. Ora kok malah tukang mangan, termasuk beliau (belajar) jadi semua," katanya.
Putra sulung Presiden Jokowi ini pun tidak menolak diajak makan sama siapa saja. Tidak menolak juga diajak ketemu dengan para tokoh-tokoh politik.
"Wong aku ora tahu nolak kalau diajak makan sama siapa saja," jelas dia.
Baca Juga: Beda Pendapat Para Elite Soal Gugatan Batas Usia Capres-Cawapres, Gibran Diuntungkan?
Gibran menambahkan jika ilmu yang didapat ini dari para tokoh-tokoh. "Belajar, banyak, ilmunya banyak. Belajar nggak disebut satu-satu, karena banyak," tandasnya.
Kontributor : Ari Welianto
Berita Terkait
-
Soal Gugatan Batas Usia Capres-Cawapres di MK, PAN Yakini Jokowi Tak Lakukan Intervensi Demi Dorong Gibran di 2024
-
Urusan Cawapres soal Nanti, Ridwan Kamil Pilih Jalan-jalan Keliling Dunia Usai Lepas Jabatan Gubernur
-
Gibran Minta Maaf Kemacetan Masih Sampai Tahun Depan, Bikin Mendadak Iri: Warga Solo, Boleh Pinjam Wali Kotanya?
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Dana Hibah Keraton Solo Masih Ditahan Wali Kota, DPRD: Masyarakat Berhak Audit!
-
Kebutuhan Keraton Solo Selama 1 Tahun Capai Rp20 Miliar, Kubu Purboyo Sebut Masih Sering Nombok
-
4 MPV Bekas Ini Tawarkan Kemewahan dan Kenyamanan Setara Mobil Baru, Harga Cuma Sepertiga!
-
Kunci Jawaban Pendidikan Pancasila Kelas 12 Halaman 185190 Bab 6 Kurikulum Merdeka
-
Kenang Ki Anom Suroto, Respati Ardi Branding Kota Solo dengan Karya Jingle 'Solo Berseri'