"Solo Safari itu oke banget, sehingga masyarakat bisa datang ke sini untuk rekreasi. Tadi dilihat antusias masyarakat bagus, bawa anaknya dan lansia. Artinya ini menjadi tempat destinasi wisata, kalau orang ke Solo datang ke sini," paparnya.
Menurutnya yang menarik di sini ada Owa Jawa yang wajahnya lucu sekali. Banyak binatang yang menarik minat masyarakat untuk selalu berekreasi ke Solo Safari.
"Itu mukanya lucu banget, saya baru lihat. Atraksi gajah juga tadi banyak peminatnya, kelincinya juga lucu-lucu. Kebersihannya juga terjaga, masakannya juga enak," sambung dia.
Sementara itu Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka mengatakan tadi ikut mendampingi Mbak Puan di CFD dan ke Solo Safari. "Tadi dari Hotel Alila, terus aku bagi sepatu sebentar lalu mendampingi lagi," jelasnya.
Gibran pun mengucapkan terima kasih atas masukannya Mbak Puan di Solo Safari. "Masukan-masukan tadi akan diselesaikan di fase kedua. Tenang saja," pungkas dia.
Kontributor : Ari Welianto
Berita Terkait
-
Singgung Selvi Ananda dengan Kata-kata Tak Senonoh, Gibran ke Netizen: Ntar Diciduk Nangis
-
Wajah Gibran Rakabuming Raka Sampai Merah Hingga Gelagapan Ditanya Puan Maharani Maksud Bertemu Prabowo
-
Istri Dilecehkan Haters, Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka Langsung Beri Ultimatum: Entar Diciduk Nangis
Terpopuler
- Owner Bake n Grind Terancam Penjara Hingga 5 Tahun Akibat Pasal Berlapis
- Promo Super Hemat di Superindo, Cek Katalog Promo Sekarang
- Tahu-Tahu Mau Nikah Besok, Perbedaan Usia Amanda Manopo dan Kenny Austin Jadi Sorotan
- 5 Fakta Viral Kakek 74 Tahun Nikahi Gadis 24 Tahun, Maharnya Rp 3 Miliar!
- 7 Fakta Pembunuhan Sadis Dina Oktaviani: Pelaku Rekan Kerja, Terancam Hukuman Mati
Pilihan
-
Cuma Satu Pemain di Skuad Timnas Indonesia Sekarang yang Pernah Bobol Gawang Irak
-
4 Rekomendasi HP Murah dengan MediaTek Dimensity 7300, Performa Gaming Ngebut Mulai dari 2 Jutaan
-
Tarif Transjakarta Naik Imbas Pemangkasan Dana Transfer Pemerintah Pusat?
-
Stop Lakukan Ini! 5 Kebiasaan Buruk yang Diam-diam Menguras Gaji UMR-mu
-
Pelaku Ritel Wajib Tahu Strategi AI dari Indosat untuk Dominasi Pasar
Terkini
-
Usai Keracunan, Para Siswa SMPN 1 Tawangmangu Tak Takut Santap MBG Lagi
-
Aset Mantan Bos PT Sritex Disita Kejagung, Lurah di Solo Ungkap Fakta Mengejutkan
-
Potensi Konflik Horizontal, Kelompok Pengemudi Becak Tolak Tegas Bajaj di Solo
-
Hemat Sekarang! Gojek Pangkas Biaya Mobilitas, Warga 4 Kota Ini Lebih Mudah Bepergian
-
Ahmad Luthfi Percepat Recovery dan Bangun Sarpras Darurat Pascakebakaran Pasar Wonogiri