SuaraSurakarta.id - Destinasi wisata alam di Kabupaten Karanganyar seakan tak pernah habis.
D'Lawu Bistro & Mountain Cottage, tempat usaha yang terletak di puncak Gunung Lawu itu juga akan dilengkapi sensasi memetik buah strawberry secara langsung.
"Tahun ini target 100 kamar untuk penginapan. Namun, untuk lebaran mendatang target sampai 85 kamar. Pengunjung yang mampir kesini juga akan merasakan sensasi memetik langsung buah strawberry untuk dimakan atau bisa dibuat jus," kata owner D'Lawu Bistro & Mountain Cottage Katno Hadi saat bebincang dengan wartawan, Senin (6/3/2023).
Dikatakan, pengunjung biasanya telah melakukan reservasi sejak pertengahan Bulan Ramadan mendatang.
Sehingga, saat memasuki libur lebaran bakal dipastikan kamar telah penuh terisi.
"Kalau melihat trennya, tiap tahun terus mengalami peningkatan. Bahkan, tiap libur lebaran kami kewalahan melayani para tamu. Kami sampai menolak, karena keterbatasan kamar yang dimiliki. Namun, tiap tahun juga dilakukan penambahan supaya para tamu yang ingin menginap sembari menikmati liburan tidak kecewa," ucap pengusaha yang juga Ketua Senkom Mitra Polri itu.
Menurutnya, mereka yang memesan penginapan merupakan warga yang memanfaatkan mudik libur lebaran. Sehingga, sekalian mudik juga bersantai menikmati suasana pegunungan.
Disinggung konsep tema penginapan yang ditawarkan, menurut Katno, ada beberapa tema yang diusungnya. Mulai dari kamar kontainer, bangunan cottage dan bangunan unik lainnya.
Namun yang pasti, pesona alam yang ada disekitar menjadi daya tarik unik untuk memanjakan pengunjung.
Baca Juga: Penerbangan Langsung Xiamen-Denpasar Gairahkan Wisata Bali
Tak sampai disitu, Katno mengaku, saat ini tengah menyulap lahan yang sebelumnya ditanami sayuran kini diubah menjadi buah strawberry.
Berita Terkait
-
Taman Limo Jatiwangi, Rekomendasi Tempat Wisata Murah Meriah di Bekasi
-
Curug Suhada, Wisata Air Terjun Gratis untuk Healing di Akhir Bulan
-
5 Ide Tempat Nongkrong di Kebayoran Bersama Keluarga
-
Urban Farming Center, Tempat Wisata Edukasi Cocok untuk Wisata Anak Sekolah
-
Air Terjun Jambuara, Persona Air Terjun Setinggi 30 Meter di Simalungun
Tag
Terpopuler
- Dukung Penyidik Tahan Nikita Mirzani, Pakar Justru Heran dengan Dokter Reza Gladys: Kok Bisa...
- Hotman Paris Skakmat Fidaus Oiwobo, Ketahuan Bohong Soal Keturunan Sultan Bima
- Mees Hilgers Berpotensi Tinggalkan Tim
- Ria Ricis Bantu Pengobatan Keponakan Ratusan Juta, Keberadaan Suami Oki Setiana Dewi Dipertanyakan
- Kunjungi Nunung ke Kost, Momen Raffi Ahmad Transfer Uang Jadi Perbincangan
Pilihan
-
Awal 2025, Wuling Sudah Dikalahkan BYD di Pasar EV Indonesia
-
Enjoy Soal Persaingan Lini Depan, Septian Bagaskara: Pelatih Punya Wewenang
-
Lepas Pelatih Kiper demi Timnas Indonesia, Bos Dewa United FC Ucap Pesan Menyentuh
-
Patrick Kluivert Harus Coret 6 Pemain Jelang Timnas Indonesia Lawan Australia, Siapa Tersingkir?
-
Dulu Calon Bintang Timnas Indonesia, Jagoan Indra Sjafri Malah Ditendang Klub Kasta Terbawah
Terkini
-
Pulihkan Kondisi, Ong Kim Swee Beri Libur Panjang Pemain Persis Solo
-
Mantan Manager CV Flamboyant Plastik Ditahan Atas Dugaan Penggelapan Uang Perusahaan
-
Pencuri Burung di Serengan Ditangkap, Modus Pelaku Pura-pura Gangguan Jiwa
-
Polres Sukoharjo Bubarkan Sahur On The Road, Tilang 15 Motor Berknalpot Brong
-
Catatkan Rekor MURI, Ini Cerita Buka Puasa Bersama Terpanjang di Solo