SuaraSurakarta.id - Beredar video anak pengacara Alvin Lim tak terima ayahnya dijemput paksa oleh aparat kepolisian.
Untuk diketahui, dilansir dari suara.com, Alvin Lim dijemput paksa oleh petugas setelah ia dinyatakan bersalah atas kasus pemalsuan dokumen.
Oleh karena itu, Anak Alvin Lim tak terima dan menyebut bahwa ada permainan dibalik penangkapan ayahnya.
"Ini aku yakin ini ada permainan disini," ujarnya dilansir dari video tiktok @neracausang pada Kamis, (20/10/2022).
Baca Juga: Dijemput Paksa, Kejaksaan Negeri Jakarta Selatan Tahan Pengacara Alvin Lim di Rutan Salemba
Ia menuturkan bahwa ayahnya hanya ingin menegakkan keadilan. Membela klien-kliennya korban investasi bodong.
Ia mengungkapkan bahwa selama ini ayahnya membuat video agar bisa menjadi viral.
"Karena kalian tahu kan no viral no justice," katanya.
Lantas ia pun berharap kepada Presiden Joko Widodo dan Mentri Polhukam Mahfud MD untuk membantu proses hukum ayahnya.
"Jadi saya minta tolong ke presiden jokowi dan menko polhukam, masa bapak butuh anak kecil buat ngasih tahu bapak gimana untuk menegakkan keadilan," katanya.
Baca Juga: Advokat Alvin Lim Dijemput Paksa Jaksa di Bareskrim Malam Ini, Ada Apa?
"Bapak saya disini korban. Masa korban malah dipenjara. Penjahatnya diluar sana tepuk tangan," ungkapnya.
Berita Terkait
-
Lihat Postingan Hotman Paris Dirawat di RS Singapura, Razman Arif Nasution Teringat Mendiang Alvin Lim
-
Tak Pernah Rasakan Kasih Sayang Ibu, Alasan Kate Victoria Mudah Klop dengan Istri Baru Alvin Lim
-
Bahas Alvin Lim, Deddy Corbuzier Cs Kena Sentil Kate Victoria Lim: Om Pintar Kan?
-
Sosok Adriano Qalbi, Disindir Habis-Habisan Anak Alvin Lim: Kepentingan Bapak Apa?
-
Marahi Siswa yang Keluhkan MBG, Ingat Lagi Pesan Alvin Lim ke Deddy Corbuzier: Selagi Hidup...
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
Terkini
-
Kasus 'Kencing' Pertalite Terbongkar: Polres Sukoharjo Bekuk Mafia BBM Subsidi
-
Aspirasi Tersampaikan, Ini Momen Aksi TPUA di Rumah Jokowi Dikawal Humanis Polresta Solo
-
Satreskrim Polresta Solo Ungkap Misteri Avanza Raib di Parkiran Hotel, Pelaku Dibekuk
-
Jokowi ke Massa TPUA: Tak Ada Kewajiban Tunjukkan Ijazah Saya
-
Jokowi Akhirnya Tunjukkan Ijazah Asli dari SD sampai Lulus UGM