Scroll untuk membaca artikel
Ronald Seger Prabowo
Sabtu, 01 Oktober 2022 | 15:29 WIB
Pemain Persis Solo merayakan gol Irfan Jauhari ke gawang PSM Makassar dalam lanjutan pekan ke-11 BRI Liga 1 2022/2023 di Stadion Manahan, Kamis (29/9/2022). [Dok Persis Solo]

"Target yang penting eksis dulu di liga 1 jangan sampai degradasi," imbuh akun @SetiaVen**.

"Pelatih e Persis sing anyar sidane sinten mas wali?," sahut akun @fryn**.

"Dengan materi pemain yang ada saat ini, bertahan dipapan tengah saja sudah super top bagi Persis Solo. Kalau mau prestasi lebih managemen harus berani rombak beberapa posisi dengan pemain-pemain yang lebih berkualitas," timpal akun @margono**.

Kontributor : Fitroh Nurikhsan

Baca Juga: BRI Liga 1 Hari Ini: Madura United Waspada Pelatih Baru Borneo FC Andre Gaspar Bisa Jadi Ancaman

Load More