SuaraSurakarta.id - Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprakirakan cuaca ekstrem di Jateng saat peralihan dari musim kemarau ke hujan atau pancaroba pada sekitar Oktober hingga November 2022.
"Waspadai cuaca ekstrem saat peralihan musim pada Oktober sampai November," kata Kepala BMKG Stasiun Klimatologi Jawa Tengah Sukasno dikutip dari ANTARA Rabu (14/9/2022).
Beberapa kejadian alam yang mungkin terjadi saat cuaca ekstrim di antaranya hujan es, hujan lebat, hingga angin langkisau.
Ia menjelaskan wilayah Jawa Tengah secara umum sudah akan memasuki musim hujan pada Oktober 2022.
Ia menuturkan musim hujan di Jawa Tengah maju sekitar satu bulan dari waktu normal.
Sementara puncak musim hujan, diprakirakan terjadi pada Januari hingga Februari 2023.
Adapun lamanya periode musim hujan, menurut dia, terjadi antara 4,5 hingga 9 bulan.
BMKG juga mengimbau masyarakat untuk mewaspadai potensi terjadinya bencana banjir serta tanah longsor saat musim hujan.*
Baca Juga: Prakiraan Cuaca Semarang BMKG Hari ini, 14 September 2022, Cerah Berawan Hampir Sepanjang Hari
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Gibran Kirim Bunga Ulang Tahun Megawati, PSI: Simbol Politik Persaudaraan
-
Bakal Hadiri Rakernas PSI, Jokowi Datang Sebagai Kader?
-
Wapres Gibran hingga PB XIV Hangabehi Hadiri Upacara Tingalan Jumenengan Dalem KGPAA Mangkunegoro X
-
Kronologi Peristiwa Tabrak Lari di Jongke Solo: Percobaan Penculikan Berujung Ricuh dan Viral
-
Atap Nyaris Ambrol hingga Disangga Pakai Bambu, Siswa SDN di Boyolali Ngungsi untuk KBM