SuaraSurakarta.id - Artis Nikita Mirzani harus menjalani wajib lapor pada setiap pekan karena terjerat kasus UU ITE di Polresta Serang atas aduan Dito Mahendra.
Setelah beberapa kali melakukan wajib lapor, kini Nikita Mirzani mengaku lelah harus bolak-balik Polres dan memilih masuk bui tapi ada syaratnya.
"Jadi aku udah nggak mau wajib lapor lagi," kata Nikita dalam video yang diunggah oleh akun tiktok @fd.infotaiment dikutip pada Senin, (5/9/2022).
"Kalau tangkap aku boleh dengan empat syarat," lanjutnya.
Syarat pertama, Nikita tidak mau ditangkap pada saat subuh karena ia masih istirahat pada waktu itu.
Syarat kedua, ia tidak mau ditangkap di ruang publik seperti di mall, apalagi saat bersama anaknya.
"Ketiga penjarain dulu Dito Mahendra dan Nindy Ayunda," katanya.
Setelah itu ia siap di masuk bui, dengan syarat ia di masukkan satu sel dengan Dito dan Nindy.
"Kalau sama-sama di dalam penjara kam bebas," ujarnya.
Baca Juga: Nikita Mirzani Jadi Kader Pemuda Pancasila, Publik Riuh Ada yang Bilang Ganti Bekingan
Sontak saja pernyataan Nikita Mirzani pun mendapat beragam tanggapan dari warganet
"Keren nyai," kata akun @****ro.
"Juragan," ucap akun @*****sn.
"Cus lah biasanya yang diam-diam itu menghanyutkan sih, kalo NM sih gini gitu juga omonganya selalu dibuktiin pemberani bertanggung jawab," tutur akun @******su.
Kontributor : Sakti Chiyarul Umam
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
Terkini
-
Gibran Kirim Bunga Ulang Tahun Megawati, PSI: Simbol Politik Persaudaraan
-
Bakal Hadiri Rakernas PSI, Jokowi Datang Sebagai Kader?
-
Wapres Gibran hingga PB XIV Hangabehi Hadiri Upacara Tingalan Jumenengan Dalem KGPAA Mangkunegoro X
-
Kronologi Peristiwa Tabrak Lari di Jongke Solo: Percobaan Penculikan Berujung Ricuh dan Viral
-
Atap Nyaris Ambrol hingga Disangga Pakai Bambu, Siswa SDN di Boyolali Ngungsi untuk KBM