SuaraSurakarta.id - Raffi Ahmad memang dikenal dekat dengan keluarga, tak terkecuali dengan ibu mertuanya Rieta Amilia.
Wajar saja, sebelum mempersunting Nagita Slavina, Raffi sudah mengenal mertuanya karena sering menjadi artis di rumah produksi milik Rieta.
Lucunya dalam sebuah video podcast Raffi keceplosan mengeluhkan sikap mama Rieta sapaan mertuanya. Ia mengatakan bahwa dulu mama Rieta sangat protektif kepada Nagita sehingga Raffi kesulitan mendekatinya.
"Nggak ada proses perkenalan di awal," ucap Raffi Ahmad dalam video yang diunggah oleh akun TikTok @luv.cipungg, dikutip pada Rabu, (24/8/2022).
Baca Juga: 6 Pasangan Artis Putus Nyambung saat Pacaran, Berkali-kali Putus Akhirnya Menikah Juga
"Ya kalau mama Rieta kan ngecekik si Gigi (Nagita Slavina) banget," keluhnya.
"Jadi ini nggak ada test drive ibaratnya," lanjutnya.
Sontak Mamah Rieta langsung tertawa mendengar keluhan menantunya itu.
"Test drive emang mobil," kata Rieta.
Melihat video itu, warganet pun turut memberikan beragam komentar.
Baca Juga: Susul Deddy Corbuzier, Raffi Ahmad Siap jadi Investor Erigo
"Jujur banget di depan mertuanya bilang ... nggak ada tes drive....," ucap akun @*****ni.
"Salah ngomong sedikit beda cerita," ujar akun @******80.
"Karena dari dulu a rafi suka curhat sama mamanya dalam segala hal tahu-tahu anaknya jodohnya, jadi mamah rita tau gimana a rafi," ungkap akun @******as.
"Cuma Raffi Ahmad yang bisa ngomong, becanda, lepas apa adanya dengan mertua," tutur akun @******wn.
Kontributor : Sakti Chiyarul Umam
Berita Terkait
-
Interaksi Manis Rafathar di Hari Ulang Tahun Lily Disorot: Kulkas Mencair!
-
Tepis Tangan Thariq Halilintar saat Ultah Lily, Adab Aaliyah Massaid Digunjing
-
Cantiknya Souvenir Ulang Tahun Baby Lily, Bingkisan Pilihan Nagita Slavina Ternyata Gak Biasa
-
Blusukan Setahun, Nagita Slavina Bikin Ajang Pencarian Bakat di Sekolah-sekolah
-
OOTD Lily Spesial Ulang Tahun: Dior dari Kepala sampai Kaki, Setara Biaya Kuliah 1 Semester!
Tag
Terpopuler
- Timnas Indonesia U-17 Siaga! Media Asing: Ada yang Janggal dari Pemain Korut
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kode Redeem FF Belum Digunakan April 2025, Cek Daftar dan Langsung Klaim Item Gratis
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- 4 Produk Wardah untuk Usia 40 Tahun Ke Atas Mengandung Antiaging, Harga Mulai Rp 50 Ribuan
Pilihan
-
Strategi Investasi BPKH Gagal Tercapai, Kurang Rp704 Miliar dari Target di 2024
-
IHSG Masih Tunjukkan Taring dengan Menguat di Perdagangan Selasa Pagi
-
Harga Emas Antam Hari Ini Masih Stagnan Sebesar Rp1.896.000/Gram
-
Adu Mental! Pemain Korut Teror Psikologis Skuat Timnas Indonesia U-17
-
Rekam Jejak Kim Sang-sik, Junior STY yang Pimpin ASEAN All Stars Lawan Manchester United
Terkini
-
Dari Silaturahmi Terjalin Harapan Sinergi Positif Awak Media-Polresta Solo
-
Tinjau Program Makan Bergizi Gratis, Wali Kota Solo: Siswa Bisa Hemat Rp 5.000
-
Polres Sukoharjo Tetapkan Tersangka Tabrakan KA Batara Kresna vs Mobil
-
Gugatan Ijazah Palsu Jokowi Resmi Didaftarkan, Empat Pihak Berstatus Tergugat
-
Bawa 1 Paket Sabu di Pajang, Dua Warga Klaten Diamankan Polresta Solo