SuaraSurakarta.id - Agar mobil mempunyai performa maksimal, kenali pengertian kode pada oli yang Anda pakai. Sebab oli yang Anda pakai akan menentukan performa dan kesehatan mobil secara umum.
Dalam permesinan, ada 3 kode pada oli yang masing-masing berbeda. Ketiganya adalah SAE, Jaso dan API.
Anda perlu tahu ini karena oli mempunya fungsi vital untuk mesin kendaraan. Oli bisa mendinginkan dan melapisi lapisan halus pada mesin.
Selain itu oli ini melindungi dari benturan logam.
Baca Juga: Terjadi Kecelakaan Tunggal di Gamping, Satu Mobil Pick Up Ringsek
Sebab jika mesin atau bagian mesin tidak diberikan oli, maka akan terjadi benturan antar logam yang menyebabkan kerusakan dalam mesin.
Dikutip dari MyPertamina, berikut ini 3 kode pada oli yang perlu Anda ketahui:
1. SAE
SAE merupakan singkatan dari Society of Automotive Engineer. SAE ini merujuk pada tingkat kekentalan oli.
SAE ini merujuk pada kemampuan oli melumasi mesin dalam berbagai temperatur.
Baca Juga: Mobil Terparkir Ditabrak Pemotor, Pemilik Minta Tanggungjawab dan Berakhir Haru
2. Jaso
Berita Terkait
-
Federal Oil Kembali Ungkap Peredaran Oli Palsu di Medan
-
Inikah Mobil Listrik Pertama Polytron? Gagah bak Fortuner, Baterainya Sekasta dengan BYD Seal
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Rekomendasi Mobil Bekas Harga di Bawah 200 Jutaan Maret 2025: Harga Setengahnya Innova Baru, Mewahnya bak Fortuner
-
Mitsubishi Xpander Cross Hybrid Muncul: Bensin Irit, Harga Seberapa Miring?
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
-
Komunitas Milenial Bergerak Sukses Gelar Aksi Sosial BERMANJA di Yogyakarta
-
Emas Antam Tembus Harga Tertinggi Sepanjang Masa Hari Ini, Jadi Rp1.742.000/Gram
-
Alasan Koster Naikkan Tunjangan DPRD Bali Karena Kasihan Bebannya Berat
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
Terkini
-
Tim Sidak Pangan, Pemkot Solo Temukan Makanan Kedaluwarsa Jelang Lebaran
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
Bocah 15 Tahun Dijadikan PSK di Gunung Kemukus, Satu Mucikari Diciduk
-
Imbas THR Terhutang, Komisi IX DPR Minta Pemerintah Tegas ke PT Sritex
-
Persis Solo Tak Pantas Degradasi