SuaraSurakarta.id - Viral video Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno pulang nyeker dalam acara Youth 20 atau Y20.
Sandiaga pulang tanpa alas kaki karena sepatunya diminta Menteri Kebudayaan, Komunitas, Kepemudaan, Perdagangan dan Industri Singapura, Alvin Tan.
Sandiaga rela memberikan sepatunya lantaran Alvin ingin mengenakan sepatu buatan Indonesia itu pada acara Y20.
"Enggak masalah saya nyeker, yang penting Menteri Kebudayaan, Komunitas, Kepemudaan, Perdagangan & Industri Singapura mau ikut eksis pakai sepatu lokal Indonesia!," tulis keterangna unggahan dalam TikTok @sandiuno.official yang dikutip, Rabu (20/7/2022).
"Saya akan pakai ini untuk Y20 nanti," ucap Alvin dalam video TikTok itu.
Kemudian Sandi pun memberikan syarat agar Alvin juga mau mempromosikan sepatu itu saat ia kenakan di acara Y20.
"Ya beritahu mereka," kata sandi.
Tak lupa SandiAga pun memberikan cinderamata yang resmi dari Kemenparekraf yakni berupa topeng dengan ukiran batik dari Jogja.
"yang resmi adalah ini, dengan bangga kami persembahkan topeng yang diukir batik, produk ini dari Yogyakarta, dari desa wisata Krebet di bantuk," tuturnya.
Baca Juga: Terobsesi dengan Fashion, Pria Ini Akui Punya Gejala Fetish Terhadap Sepatu
"Tetapi yang paling epik memang sepatu saya," imbuh Sandi disambut gelak tawa orang yag berada di ruangan itu.
Sontak unggahan itu oun mendapat beragam tanggapan dari warganet.
"Semangat Pak Sandi," kata akun @*****zy.
"Support UMKM," ujar akun @****ti.
"Aduh, pak nyekeeer. Semoga berkah pak," ungkap akun @*****ab mengomentari video Sandiaga Uno nyeker.
Kontributor: Sakti Chiyarul Umam
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
Terkini
-
Gibran Kirim Bunga Ulang Tahun Megawati, PSI: Simbol Politik Persaudaraan
-
Bakal Hadiri Rakernas PSI, Jokowi Datang Sebagai Kader?
-
Wapres Gibran hingga PB XIV Hangabehi Hadiri Upacara Tingalan Jumenengan Dalem KGPAA Mangkunegoro X
-
Kronologi Peristiwa Tabrak Lari di Jongke Solo: Percobaan Penculikan Berujung Ricuh dan Viral
-
Atap Nyaris Ambrol hingga Disangga Pakai Bambu, Siswa SDN di Boyolali Ngungsi untuk KBM