SuaraSurakarta.id - Beredar unggahan video aktris Ammar Zoni syok berat saat mengetahui total belanjaannya membeli keperluaan mencapai Rp90 juta.
Berdasarkan video singkat yang diunggah akun instagram @insta_julid. Nampak Ammar Zoni dan istrinya Irish Bella sedang berbelanja keperluan bayi di sebuah toko.
Namun ketika hendak membayar di kasir, Ammar Zoni terlihat syok lantaran total belanjaannya sangat besar.
"Berapa mbak semua," tanya Ammar Zoni pada seorang kasir.
"Total semuanya Rp90 juta 800 ribu," jawab kasir tersebut.
Mendengar ucapan sang kasir, Ammar Zoni nampak syok dan bengong. Pria berusia 29 tahun itu pun langsung mengeluh dihadapan istrinya.
"Emang gak bisa dipakai yang lama aja," ucap Ammar Zoni pada istrinya.
"Yang lama kan udah lama gak dipakai," sahut Irish Bella.
Akhirnya Ammar Zoni pun membayar semua belanjaan tersebut demi menyenangkan sang istri dan buah hatinya.
Baca Juga: Irish Bella Ditegur Ammar Zoni Mesra dengan Artis Lain, Holywings Jogja Ditutup
Kontan aja unggahan video itu langsung dibanjiri komentar warganet. Sebagian besar dari mereka ramai tercengang dengan total belanjaan untuk keperluan bayi tersebut.
"Ingat ibu-ibu, mereka aktris, mereka nggak mikir harga bawang yang mahal," ucap akun @ip.sari**.
"Buset bisa bikin rumah tuh," celetuk akun @mecky**.
"Video yang kayak gini nih yang bikin mental ibu muda jadi rusak," imbuh akun @alex.wira**.
"Kalau kita mah pakai aja yang lama selama masih bagus," sambung akun @febiary**.
"Yang nggak dipakai boleh lah kak di giveaway, mubazir kalau dibuang," timpal akun @laely**.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Putra Mahkota Keraton Solo KGPAA Hamangkunegera Deklarasikan Jadi PB XIV
-
Momen Haru Ribuan Warga Solo Iringi dan Melepas Jenazah PB XIII
-
Jenazah PB XIII Diberangkatkan, Ini Momen Keluarga Gelar Tradisi Brobosan
-
KGPAA Tedjowulan Jadi Raja Sementara Keraton Solo hingga Penerus PB XIII Dinobatkan
-
Kapolri Gelar Pertemuan Tertutup dengan Keluarga Keraton Solo, Bahas Pengamanan Prosesi Pemakaman?