SuaraSurakarta.id - Anak Agung Ayu Puspa Aditya Karang, atau yang lebih dikenal sebagai Dita Karang membagikan tips kepada penggemar K-pop yang bercita-cita menjadi idol di industri hiburan Korea Selatan.
Dita menyarankan agar para penggemar K-pop di Indonesia melihat proses yang telah ia lalui hingga tenar seperti sekarang.
"Aku lebih pengennya temen-teman semuanya tuh melihat gimana perjuangan aku gitu," ucapnya dalam video tiktok yang diunggah oleh akun bucin.senum. Dikutip pada Kamis, (14/7/2022).
Dita mengatakan bahwasanya dulu ia pun sering ditolak oleh menejemen-menejemen artis.
"Aku juga udah sering opo yo, ditolak sana sini gitu kan," katanya.
Meski begitu Dita tidak menyerah, terus berusaha mendaftar di berbagai tempat lainnya.
"Tapi yaudah, gas pol aja terus, iya kan," ungkapnya.
"Cobain aja sana-sini, cobain terus," lanjutnya.
Untuk itu ia berpesan agar mereka yang bercita-cita menjadi artis K-pop tidak menyerah.
Baca Juga: Xdinary Heroes Kembali Rilis Foto Konsep Junhan untuk Album 'Hello, World!'
"Jadi yaudah itu terus, kamu coba terus sampai gayung bersambut," tuturnya.
Untuk diketahui, Dita merupakan seorang penyanyi Indonesia yang terbilang sukses berkarier di Korea Selatan.
Selain itu, Dita juga merupakan orang Indonesia pertama yang memulai debutnya sebagai idola di industri hiburan Korea Selatan.
Saat ini Dita tergabung dalam grub idol K-Pop Secret Number.
Lihat video klik di SINI
Kontributor : Sakti Chiyarul Umam
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Dana Hibah Keraton Solo Masih Ditahan Wali Kota, DPRD: Masyarakat Berhak Audit!
-
Kebutuhan Keraton Solo Selama 1 Tahun Capai Rp20 Miliar, Kubu Purboyo Sebut Masih Sering Nombok
-
4 MPV Bekas Ini Tawarkan Kemewahan dan Kenyamanan Setara Mobil Baru, Harga Cuma Sepertiga!
-
Kunci Jawaban Pendidikan Pancasila Kelas 12 Halaman 185190 Bab 6 Kurikulum Merdeka
-
Kenang Ki Anom Suroto, Respati Ardi Branding Kota Solo dengan Karya Jingle 'Solo Berseri'