SuaraSurakarta.id - Kapolresta Solo Kombes Pol Ade Safri Simanjuntak dinobatkan sebagai tokoh Solo penjaga Pancasila dan Tolerasi oleh Junior Chamber International (JCI) Kota Solo, Selasa (31/5/2022).
Penyerahan penghargaan oleh JCI Solo kepada Ade Safri dalam rangka Hari Lahir Pancasila.
Siegfried Listijosuputro selaku Local President JCI Solo, mengatakan pemberian penghargaan tersebut sebagai bentuk apresiasi atas kerja keras Kapolresta Solo bersama seluruh personel yang telah menjaga keamanan dan kenyamanan Kota Bengawan yang sejuk.
"Saya sebagai warga kota Solo bisa beraktivitas, bekerja dan beribadah dengan aman, nyaman dan tenang ," ujar Siegfried
"Bukan hanya untuk umat Nasrani namun juga umat Muslim, serta Hindu dan Budha juga merasakan hal tersebut," imbuhnya.
Kapolresta Solo Kombes Pol Ade Safri Simanjuntak menyampaikan ucapan terima kasih kepada JCI Solo yang atas pemberian apresiasi dan penghargaan sebagai tokoh solo penjaga Pancasila dan Toleransi.
"Ini merupakan penghargaan dan reward untuk keluarga besar Polresta Solo yang selama ini konsisten menjaga keberagaman, kebhinekaan, toleransi dalam bingkai NKRI yang selama ini kita Jaga, kita rawat dan pertahankan keutuhannya," tegas Ade Safri.
Mantan Kapolres Karanganyar itu menambahkan, dengan reward tersebut bisa lebih memberikan energi yang positif dan semangat bagi semua Bhayangkara Polresta Solo untuk terus menjaga keutuhan NKRI.
"Menjaga merawat kebhinekaan yang ada dan tetap tegak lurus menjaga ideologi pancasila sebagai ideologi bangsa yang bersifat final tidak bisa ditawar tawar lagi dengan NKRI Harga Mati," pungkas Kapolresta Solo.
Baca Juga: Sejarah hingga Tema Hari Lahir Pancasila 1 Juni 2022
Berita Terkait
-
Hari Raya Idul Fitri, Memaknai Lebaran dalam Kebersamaan dan Keberagaman
-
Alun-Alun Pancasila Kebumen, Destinasi Buka Puasa yang Anti-Mainstream!
-
Ketua Pemuda Pancasila Larang Anggota Minta THR ke Masyarakat atau Pelaku Usaha
-
Sehari Sebelum Pengesahan, Mahasiswa Trisakti Geruduk Gedung DPR Nyatakan Tolak RUU TNI
-
Kapan Lahirnya Ormas Pemuda Pancasila? Viral Diduga Segel Pabrik yang Tolak Bayar Setoran dan THR!
Tag
Terpopuler
- Timnas Indonesia U-17 Siaga! Media Asing: Ada yang Janggal dari Pemain Korut
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kode Redeem FF Belum Digunakan April 2025, Cek Daftar dan Langsung Klaim Item Gratis
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- 4 Produk Wardah untuk Usia 40 Tahun Ke Atas Mengandung Antiaging, Harga Mulai Rp 50 Ribuan
Pilihan
-
Markas Pemain Korut U-17: Yang Tersembunyi di Balik Klub 4.25 SC?
-
Profil dan Kekayaan Abdul Halim Iskandar, Saudara Cak Imin yang Diduga Terlibat Korupsi
-
Strategi Investasi BPKH Gagal Tercapai, Kurang Rp704 Miliar dari Target di 2024
-
IHSG Masih Tunjukkan Taring dengan Menguat di Perdagangan Selasa Pagi
-
Harga Emas Antam Hari Ini Masih Stagnan Sebesar Rp1.896.000/Gram
Terkini
-
Dari Silaturahmi Terjalin Harapan Sinergi Positif Awak Media-Polresta Solo
-
Tinjau Program Makan Bergizi Gratis, Wali Kota Solo: Siswa Bisa Hemat Rp 5.000
-
Polres Sukoharjo Tetapkan Tersangka Tabrakan KA Batara Kresna vs Mobil
-
Gugatan Ijazah Palsu Jokowi Resmi Didaftarkan, Empat Pihak Berstatus Tergugat
-
Bawa 1 Paket Sabu di Pajang, Dua Warga Klaten Diamankan Polresta Solo