SuaraSurakarta.id - Viral seorang wanita curhat di media sosial (medsos) yang merasa diintip saat sedang mandi.
Seperti diketahui, berbagai kasus tindakan tidak senonoh termasuk mengintip seseorang yang sedang mandi harus berurusan dengan hukum.
Meski demikian, tidak dengan cerita seorang warganet satu ini yang merasa diintip saat asyik mandi.
Cerita tersebut diunggah akun Instagram @agendasolo, Kamis (26/5/2022).
Baca Juga: Nyesek! Ayah Berharap Anaknya Lulus UTBK, H-1 Ujian Dikabarkan Meninggal Dunia
"Sumpah aku kaget banget. Baru enak-enak-enak mandi, ngelirik ke belakang kok ada yang ngintip. Emosi," tulis kisah tersebut.
Sang wanita tersebut kemudian berteriak hingga melempar pasta gigi dan mengenai wajah sang pengintip tersebut.
Namun sosok tersebut tetap tak bergeming maupun beranjak dari tempatnya. Sembari memaki, wanita tersebut mendati sosok itu, namun malah berakhir kocak.
"Begitu dekat, malunya aku maakk, ternyata itu spanduk. Sial," tambahnya.
Sontak saja, unggahan tersebut langsung mendapat tanggapan dan komentar dari warganet yang tak kalah kocaknya.
Baca Juga: Foto Viral yang Menyebut Korban Panah di Mataram Dipastikan Hoaks, Pengunggah Minta Maaf
"Kesalahan pada mata anda," tulis @agungwydh****.
"Ya Allah kukira juga asli," tambah @hast***.
"Pernah ngalamin sayaa. Justruu kaget sampe terjatuhh," tulis @haritsf***.
"Ngakak. Mau tak kiro yo asli," tulis @kasiya*** mengomentari postingan cerita seorang wanita curhat di media sosial (medsos) yang merasa diintip saat sedang mandi.
Berita Terkait
-
Lagi Hits! 5 Tempat Bukber di Tangsel dengan Suasana Instagramable
-
Siapa Harjanto Halim? Bos Marimas Viral Gelar Sayembara Kaos Berhadiah Rp30 Juta
-
Viral Promosi Es Krim Gratis di Yogya Syaratnya IPK 2.3, Netizen Ramai Tandai Wapres
-
Bareng Doktif Ketemu DPR RI, Publik Salah Fokus Soroti Ekspresi Reza Gladys: Ciri-Ciri Kebanyakan Merkuri
-
Ditanya Soal CASN Diundur, Jawaban Nyeleneh Gibran Bikin Geleng-Geleng, Publik: Rp 73 Triliun dapatnya Cuma Gini
Terpopuler
- Dukung Penyidik Tahan Nikita Mirzani, Pakar Justru Heran dengan Dokter Reza Gladys: Kok Bisa...
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Hotman Paris Skakmat Fidaus Oiwobo, Ketahuan Bohong Soal Keturunan Sultan Bima
Pilihan
-
Saham BJBR Anjlok, Aksi Jual Marak Usai Dirut dan Corsec Terjerat Korupsi Dana Iklan Bank BJB
-
Owner Wong Solo Grup Laporkan Pengusaha Asal Bekasi dalam Kasus Penipuan Investasi
-
Sosok Widi Hartoto Corsec Bank BJB Tersangka Kasus Korupsi Iklan, Punya Harta Miliaran Rupiah
-
Kembali Difitnah Soal Kirim Utusan ke PDIP, Jokowi: Diam dan Senyumin Aja
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
Terkini
-
Polda Jateng Bongkar Kasus MinyaKita Tak Sesuai Takaran di Karanganyar
-
Owner Wong Solo Grup Laporkan Pengusaha Asal Bekasi dalam Kasus Penipuan Investasi
-
Kembali Difitnah Soal Kirim Utusan ke PDIP, Jokowi: Diam dan Senyumin Aja
-
Geger Muncul Wisata 'Jeglongan Sewu' di Sukoharjo, Warga: Selamat Datang!
-
Tim Sidak Pangan, Pemkot Solo Temukan Makanan Kedaluwarsa Jelang Lebaran