SuaraSurakarta.id - Setelah sukses dengan gelaran ajang balap level dunia di Sirkuit Mandalika, Lombok belum lama ini, dipastikan pecinta balap paling bergengsi makin bergairah dengan kehadiran sponsor asal lndonesia yang bakal nempel di motor pembalap.
Adalah MS Glow For Men menjadi sponsor resmi dari Tim Gresini Racing MotoGP. Tercatay, mulai dari GP Italia 2022 MS Glow For Men akan menempel dengan Tim Gresini, dengan riders keren Enea Bastianini dan Fabio Di Giannantonio.
"Ini adalah kemitraan yang sangat cocok karena real men take care of their skin. Dan real men juga mengikuti racing MotoGP," kata bos produk MS Glow For Men, Gilang Widya Pramana dalam rilis yang diterima, Jumat (20/5/2022).
Pria yang akrab disapa Juragan 99 ini juga menegaskan bahwa kehadiran MS Glow For Men sebagai sponsor tim MotoGP, Gresini bukan hanya untuk kebangggaan produk semata namun lebih luas lagi juga untuk promosi Indonesia ke berbagai penjuru dunia.
Logo MS Glow For Men sendiri akan menghiasi sisi kanan dan kiri dari motor balap tim Gresini. Ini tentu juga bakal jadi perhatian dunia karena Enea Bastianini kini ada di barisan elit klasemen sementara MotoGP musim 2022.
Pembalap asal Italia itu ada di posisi ketiga dengan 94 poin yang berarti masih terus menjaga peluang untuk dapat jadi juara dunia di akhir musim nanti.
Sementara tim Gresini Racing sendiri ada di peringkat ke-6 untuk kategori tim.
Berita Terkait
-
MotoGP Barcelona 2024: Michelin Sediakan Paket Ban 'Luar Biasa'
-
Pakai Motor GP23, Marc Marquez Tidak Minta Tambahan Aneh-Aneh ke Ducati
-
Bakal Tinggalkan Ducati, Jorge Martin Tak Pernah Berpikir untuk Kembali
-
Casey Stoner: Ducati Bisa Lakukan Apa Saja untuk Pertahankan Gelar Juara
-
Buntut Laporan Istri Juragan99, Nikita Mirzani Diperiksa Penyidik Polda Jatim
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
Terkini
-
Selamatkan PT Sritex Sukoharjo, Komisi VII DPR RI Sepakat Bakal Revisi UU Kepailitan
-
Bahan Baku PT Sritex Menipis, Jumlah Karyawan yang Dirumahkan Bakal Bertambah
-
Kesetiaan Cinta Ahmad Luthfi dan Pesan Amanah dari Mendiang Sang Istri
-
Tas Mewah Kaesang Pangarep Dipertanyakan, LP3HI dan MAKI Gugat Bea Cukai Solo
-
Rokok Polos Ancam Ribuan Pekerja! Petani, Buruh dan Akademisi Bersuara