SuaraSurakarta.id - Baru-baru ini klub Liga 1 asal Jawa Tengah Persis Solo membuka banyak lowongan pekerjaan melalui akun instagramnya.
Terpantau di akun instagram resmi @persisofficial, klub yang berjuluk Laskar Sambernyawa itu mengajak kepada masyarakat untuk bergabung dan berkontribusi kepada klub kebanggaan Kota Solo.
"Mari berkontribusi dan bergabung menjadi bagian dari keluarga Laskar Sambernyawa musim depan," tulis keterangan caption akun tersebut, Jumat (06/05/2022).
Persis Solo membuka delapan lowongan pekerjaan untuk mengisi posisi Administrator, Human Resource Administrator, Business Development, Executive Assistant, Graphic Designer, Ilustrator, Mobile Developer.
Baca Juga: Komentari Foto Jokowi Minta Ini, Kaesang Diledek Warganet Habis-habisan
Untuk informasi terkait persyaratan dan selengkapnya silahkab kunjungi wesbite resmi klub persissolo.id.
Menariknya pengumuman lowongan pekerjaan Persis Solo itu malah dijulidin oleh bos mereka sendiri Kaesang Pangarep.
Nampak putra bungsu Presiden Jokowi tersebut memberikan komentar yang cukup menggelikan.
"Kok buka lowongan akeh banget? Sing meh gaji sopo su?," kata Kaesang Pangarep melalui akun instagramnya.
Sontak saja komentar adik Gibran Rakabuming itu menuai perhatian dari warganet. Tak sedikit dari mereka yang memberikan ragam komentar.
Baca Juga: Presiden Jokowi dan Ibu Iriana Salat Idulfitri 1443 Hijriah, Yogyakarta, 2 Mei 2022
"@kaesangp hahaha ngakak," ucap akun @xrlc**.
"@kaesangp awokawok nesu terus wae mas," tulis akun @faridfifa**.
"@kaesangp pengen tak jak gelut tapi yo bocahe dewe," papar akun @youthnoss**.
Sementara itu ada beberapa warganet yang terus mengingatkan Kaesang Pangarep untuk menepati janji soal perekturutan pemain anyar.
Seperti diketahui Persis Solo masih masif soal transfer pemain. Padahal klub-klub rival di Liga 1 sudah banyak mendatangkan para pemain baru guna memperkuat skuat di musim depan.
"@kaesangp ndang balio mas, ojo piknik wae. Goro-goro koe piknik terus welkom-welkom e ditunda," tutur akun @alvnfdh**.
"@kaesangp welkom-welkom e endi mas bos? Pie tok ki, kok genting aku, Persis dipikir no," imbuh akun @singkong_rebus**.
"@kaesangp ndang muleh o mas ramung misuh-misuh wae. Welkom-welkom e ngenteni kowe loh mas," tandas akun @mibnur**.
Kontributor : Fitroh Nurikhsan
Berita Terkait
-
Saddil Ramdani Ucap Salam Perpisahan: Pada Akhirnya, Waktu akan Menjawab...
-
Fedi Nuril Beraksi Lagi, Kini Beri Sindiran Menohok ke Anak Buah Kaesang: Akhirnya Gombalan Anda..
-
Beda Harga Kado Erina Gudono dan Istri Haji Isam Buat Azura, bak Bumi dan Langit?
-
3 Pemain Liga Malaysia yang Bisa Dibawa Ong Kim Swee ke Persis Solo, Ada Saddil Ramdani
-
Aurel Hermansyah Girang Unboxing Kado dari Kaesang dan Erina Gudono untuk Ultah Azura: Wow, Gemasnya!
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
-
Jangan Lewatkan! Amalan Malam Jumat untuk Perlindungan dari Fitnah Dajjal
-
Setelah Pilkada, Harga Emas Antam Meroket Jadi Rp1.513.000/Gram
-
Mempelajari Efektivitas Template Braille pada Pesta Demokrasi
Terkini
-
Pagi-pagi Temui Jokowi Usai Menang Pilkada Solo, Respati-Astrid Dapat 'Hadiah' Ini
-
Cerita Jokowi Banjir Telepon dari Pemenang Pilkada Sampai Larut Malam
-
Astrid Widayani Ciptakan Sejarah, Wakil Wali Kota Solo Perempuan Pertama
-
Quick Count Pilkada Sukoharjo: Petahana vs Kotak Kosong Siapa yang Menang? Ini Hasilnya
-
Karutan Solo Apresiasi Antusiasme Warga Binaan dalam Pilkada Serentak 2024