Scroll untuk membaca artikel
Ronald Seger Prabowo
Minggu, 01 Mei 2022 | 04:00 WIB
Presiden Joko Widodo (kedua kanan) bersama putranya Gibran Rakabuming Raka (kanan). [ANTARA FOTO/Mohammad Ayudha/hp]

Seperti diketahui, saat lebaran Presiden Jokowi selalu mudik ke Kota Solo untuk sungkem dengan Ibunda Sujiatmi Notomiharjo. 

Tapi semenjak ibunya Sujiatmi Notomiharjo meninggal pada 25 Maret 2020 lalu, ditambah adanya pandemi Covid-19, Presiden Jokowi tidak pulang ke kampung halaman saat Lebaran.

Kontributor : Ari Welianto

Baca Juga: 7 Poin Pembahasan Presiden Jokowi dengan PM Jepang, Kerja Sama sampai Bahas Ukraina

Load More