SuaraSurakarta.id - Salah satu ibadah dalam Ramadhan yang sangat dianjurkan oleh Rasulullah Muhammad SAW adalah berbuka puasa.
Ada banyak hadis yang menganjurkan umat Islam menyegerakan puasa ini.
Namun, warganet baru-baru ini dikejutkan dengan video viral seorang kakek buta alias tunanetra menyantap buka puasa.
Bukan menu biasa, melainkan sang kakek yang tak diketahui namanya itu menyanyap nasi dan lauk sisa hari kemarin.
Video tersebut diunggah akun Instagram @memomedsos dan mendapat komentar beragam dari warganet.
"
"Dengan kondisi yang buta, beralas tidur apa adanya dan juga tanpa penerangan listrik. Kakek ini hanya berbuka dengan sayur sisa kemarin," tulis keterangan unggahan tersebut.
Dalam video singkat itu terdengar suara perekam menanyakan makanan apa yang disantap sang kakek.
"Beli kemarin," jawab sang kakek.
Baca Juga: 4 Menu Buka Puasa Berkuah Favorit yang Menyehatkan, Tertarik Mencoba?
"Masih enak mbah?," tanya si perekam. "Masih," jawab sang kakek.
Sang perekam kemudian memberikan sebuah sarung yang diberikan kepada kakek tersebut. "Ada titipan dari Hamba Allah kek, ini ada sarung," ucap sang perekam.
Unggahan itu kemudian mendapat komentar dari warganet, rata-rata mengungkapkan rasa haru dan prihatin dengan kondisi sang kakek.
"Ya Allah jika ia tidak mendapatkan kenikmatan didunia semoga kelah diakhirat ia mendapatkan kenikmatan yg abadi Aamiin. Sehat selalu ya pak," tulis @kiosh***.
"Insya Allah kelak di syurga Allah akan sediakan segalanya utk beliau," tambah @_mama***.
"Aku ngebayangin anaknya dimana ya Allah," timpal @npl.rm***.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Terungkap! Teka-teki Pertemuan Tertutup Eggy Sudjana dan Damai Hari Lubis dengan Jokowi
-
Grace Natalie Buka Suara Soal Permintaan Maaf Tersangka Ijazah: Terima, Tapi Hukum Harus Berjalan!
-
Perbandingan Honda Jazz 2019 vs Toyota Yaris TRD Bekas, Mana yang Lebih Oke?
-
Tersangka Kasus Ijazah Palsu Tiba-tiba Temui Jokowi Malam-malam, Ada Apa?
-
Kaesang Sesumbar Jadikan Jateng Kandang Gajah: PSI Menang Mutlak di Pemilu 2029!