SuaraSurakarta.id - Atlet pesepak bola legenda Bambang Pamungkas atau yang akrab disapa Bepe sebelumnya telah menjalani kehidupan pernikahan poligami.
Diketahui istri keduanya, Amalia Fujiawati akhirnya bercerai dengan Bepe setelah menikah secara agama pada 2018 silam.
Namun kehidupan pernikahannya dengan Amalia Fujiawati berujung konflik. Sang mantan istri melaporkannya ke Polda Metro Jaya atas tuduhan penelantaran anak pada Desember 2021.
Diketahui sebelumnya Bepe melaporkan mantan istri sirinya itu pada 15 September 2021 dengan laporan pencemaran nama baik. Hal ini didasarkan pada Pasal 27 ayat 3 jo pasal 45 ayat 3 UU ITE.
Baca Juga: Kasus Dugaan Penelantaran Anak Bambang Pamungkas Naik ke Penyidikan
Rupanya Amalia Fujiawati saat masih menjadi istri Bepe merasa tidak adil dengan Poligami yang dilakukan oleh suaminya itu.
Pengakuannya tersampaikan, ketika menghadiri podcast Channel YouTube Orami Entertainment.
Ia menyadari posisinya sebagai istri kedua Bepe dan tidak menuntut banyak perlakuan suaminya itu.
Namun tak bisa dipungkiri, Bambang Pamungkas tidak bisa adil terhadap dirinya dan lebih condong pada istri pertama.
"Saya siap tahu diri sebagai istri kedua karena saya tu membuktikannya tu dalam nafkah lahir dan batin. Ibarat kata saya cuma 10/15% yang istri pertamanya 85% dan itu saya tidak bermasalah," ungkapnya ketika ketika ditanya Liza M Djaprie dalam Channel YouTube Orami Entertainment yang dikutip .
Baca Juga: Dituding Ingkar Janji, Pidato Pensiun Bambang Pamungkas soal Pria Sejati Viral Lagi
Sementara ia pun harus rela mengalah jika dalam pembagian nafkah lahir dan batin tidak mendapatkan keadilan.
"Agar mas Bambang kalo ada di Islam kan tidak berdosa kan harus adil kan poligami itu. Sementara dia tidak bisa adil gitu lebih berat ke istri pertama," katanya.
Lihat videonya di SINI
Kontributor: Sekar Sari
Berita Terkait
-
9 Aktris Jadi Istri Fedi Nuril di Film tentang Poligami, Terbaru Amanda Manopo
-
Bambang Pamungkas: Mimpi Melihat Timnas Indonesia Main di Piala Dunia Berlanjut
-
Abidzar Al Ghifari Bicara soal Poligami, Diperbolehkan Agama, tapi..
-
Timnas Indonesia Segera Punya Eksekutor Penalti Andal Setelah Bambang Pamungkas, Siapa Dia?
-
Pria Jepang Berprofesi Jadi 'Dewa Pernikahan', Nganggur Dihidupi 4 Istri dan 2 Pacar
Tag
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Cerita Bahlil Lahadalia Kesengsem dengan Kuliner Soto Fatimah: Rasa Khasnya Paten
-
Kampanye di Sragen, Bahlil Lahadalia Sebut Ahmad Luthfi Punya Jaringan Pusat
-
Tok! Terdakwa Pembunuhan Bos Kerajinan Tembaga Boyolali Divonis Seumur Hidup
-
Blusukan Bareng Respati-Astrid di Proyek Rel Layang Joglo, Jokowi Titip Pesan Ini
-
Jokowi Tanggapi Putusan Bawaslu Soal Prabowo Dukung Ahmad Luthfi-Taj Yasin