SuaraSurakarta.id - Saat ini warganet sedang dihebohkan dengan istilah Crazy Rich. Atau seorang yang dikenal karena kekayaannya seperti sultan.
Namun siapa yang mengira dalang dibalik istilah itu adalah suami dari Nagita Slavina, yakni Raffi Ahmad.
Melalui unggahan video YouTube Prestige Production, pada Rabu (23/3/2022). Raffi ditanyai persoalan Crazy Rich yang baru-baru ini sedang banyak mengalami kemerosotan.
Rudy Salim yang saat itu berperan sebagai hakim persidangan, meminta penjelasan dari Raffi Ahmad sebagai tersangka untuk menjelaskan sebutan Crazy Rich yang tercetus dari dirinya.
Baca Juga: Ekspresi Nagita Slavina saat Ketahuan Bohong ke Raffi Ahmad Malah Bikin Gemas: Lucu Banget sih
"Sebenarnya Crazy Rich itu kan sebutan orang buat lucu-lucuan, sebenarnya itu kembali ke manusianya aja menggunakan kepercayaan orang jangan disalahgunakan," jelas Raffi.
Tidak hanya Crazy Rich, fenomena Fake it tell you make it atau mengaku punya namun aslinya tidak juga sedang menjadi topik yang hangat. Bagi Raffi, semua itu kembali pada diri seseorang memiliki niatan untuk pamer ataupun tidak.
"Kalau dia udah jadi sorotan kan, kadang kan bukan maksudnya pamer dikira pamer ataupun dia udah kesorot jadi kelihatan," ujarnya.
Raffi yang merupakan CEO Rans Entertainment sempat disinggung masalah bisnis metavers. Bahkan Ia telah mengakui pada bulan Maret atau April mendatang, Ransvers berani menjualkan properti disana. Hingga sampai sekarang Rans sedang beradaptasi ke bisnis metavers.
"Percaya atau tidak dunia bakal berkembang. Sekarang hidup itu harus bisa menyesuaikan dengan apapun. Metavers itu sesuatu yg harus dipelajari, jadi kita beradaptasi," terangnya.
Baca Juga: Crazy Rich Lagi Heboh di Indonesia, Rudy Salim Mendadak Salahkan Raffi Ahmad
Kontributor: Sekar Wati
Berita Terkait
-
Melayat ke Rumah Duka, Raffi Ahmad Unggah Potret Kenangan dengan Hotma Sitompul
-
7 Artis Pernah Jadi Klien Hukum Hotma Sitompul, Ada yang Berhadapan dengan Hotman Paris
-
Berjasa Besar Tangani Kasus Narkoba Raffi Ahmad, Hotma Sitompul Tak Minta Bayaran
-
Deretan Kasus Besar yang Ditangani Hotma Sitompul
-
Jasa Hotma Sitompul dalam Hidup Raffi Ahmad, Bantu Kasus Narkoba hingga Eksis Lagi di TV
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
Terkini
-
Melodi Tradisi, Rasa Kekinian: Gojek Hadir di Tengah Semarak Adeging Mangkunegaran
-
Gunungan Makin Tinggi, PLTSa Putri Cempo Hanya Mampu Mengolah 120 Ton Sampah
-
Maling Burung di Solo Kena Batunya: Kepergok di Banyuagung, Berakhir Diciduk Tim Sparta
-
Satresnarkoba Polresta Solo Sikat Kurir Sabu di Mojosongo, Barang Bukti Siap Edar Disita
-
Dijamin Ngakak! Angkat Kehidupan Kota Solo, Film Komedi 'Cocote Tonggo' Akhirnya Tayang