SuaraSurakarta.id - National Paralympic Committee Indonesia (NPCI) menyebutkan sebanyak 14 cabang olahraga bakal dipertandingkan pada ASEAN Para Games (APG) XI 2022 di Solo, Juli mendatang.
14 cabang olahraga tersebut adalah atletik, boccia, panahan, judo, angkat berat, renang, tenis meja, tenis lapangan, catur, lawn bowls, bulu tangkis, balap sepeda, menembak dan ditambah voli duduk.
"Awalnya NPCI mengusulkan 13 cabang olahraga, tetapi ada usulan dari Myanmar agar ditambah satu lagi yakni voli duduk sehingga totalnya menjadi 14 cabang olahraga," kata Ketua Umum NPCI Senny Marbun, dikutip dari ANTARA, Rabu (16/3/2022).
Indonesia sebagai tuan rumah akan menurunkan sekitar 200 atlet mengikuti semua cabang olahraga yang dipertandingkan.
Baca Juga: Mees Hilgers Ingin Debut di Timnas Belanda usai Batal Dinaturalisasi Jadi WNI
Ada 11 negara dari Asia Tenggara dipastikan akan hadir yakni Malaysia, Singapura, Thailand, Brunei Darussalam, Vietnam, Myanmar, Filipina, Laos, Kamboja, Timor Timur dan Indonesia sebagai tuan rumah. Hanya saja untuk total atlet belum bisa dipastikan.
"Untuk persiapan semuanya sedang berjalan dan akan siap pada waktunya. Mari kita sama -sama berdoa agar menjadi yang terbaik di di Asia Tenggara," paparnya.
Terkait dengan peluang medali, Senny menjelaskan akan beberapa cabang olahraga yang menjadi andalan tuan rumah diantaranya adalah atletik, renang, catur, bulu tangkis, tenis meja, angkat berat, dan yudo.
Hanya saja, lanjut dia, pihaknya belum menghitung berapa jumlah medali emas yang bisa diperoleh jika ingin menjadi juara umum, karena semua negara peserta belum mengirimkan jumlahnya atlet.
Baca Juga: Hebatnya Eka Pratama, Putra Indonesia Kepala Chef Restoran Tertinggi di Dunia, Pertama dari Asia
Berita Terkait
-
UI Minta Bahlil Revisi Disertasi Bukan Batalkan, Rektor: Kita Membina Bukan Membinasakan
-
Menag: Potensi Dana Umat Rp300 Triliun! Bisa Berantas Kemiskinan?
-
Terungkap! Sosok Ini Jadi Pintu Masuk Jordi Cruyff ke Timnas Indonesia
-
Selangkah Lagi Emil Audero, Dean James, dan Joey Pelupessy Bela Timnas Indonesia
-
Pramono Bakal Pelihara Kucing di Rumah Dinasnya, Mau Saingi Bobby Kertanegara?
Tag
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Tim Sidak Pangan, Pemkot Solo Temukan Makanan Kedaluwarsa Jelang Lebaran
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
Bocah 15 Tahun Dijadikan PSK di Gunung Kemukus, Satu Mucikari Diciduk
-
Imbas THR Terhutang, Komisi IX DPR Minta Pemerintah Tegas ke PT Sritex
-
Persis Solo Tak Pantas Degradasi