SuaraSurakarta.id - Ikatan Keluarga Silat Putra Indonesia (IKS PI) Kera Sakti Angkatan 132/118 Cabang Sragen menggelar deklarasi dan pengesahan warga baru, Sabtu (26/02/2022) lalu.
Ketua IKSPI Kera Sakti Cabang Sragen, Waluyo berharap agar ilmu yang didapatkan semoga berguna untuk kehidupan dan bermanfaat.
"Saya juga berterima kasih kepada pelatih yang sudah melatih dan mengantarkan untuk pengesahan pada hari ini, saya berharap untuk IKS PI dapat berkembang dan jaya selamanya," tuturnya.
Kegiatan yang diikuti kurang lebih 400 peserta tersebut berlangsung aman, lancar dan kondusif.
Pengesahan tersebut menurut Waluyo merupakan tahapan terakhir dari calon warga untuk menjadi warga IKS PI Kera Sakti yang dilaksanakan dalam kurun waktu 4 bulan sekali.
Dalam kegiatan tersebut anggota perguruan IKSPI Kera Sakti para berikrar diantaranya:
1. Menolak faham intoleransi, radikalisme dan aksi terorisme diwilayah NKRI.
2. Mendukung penuh aparat penegak hukum untuk bertindak tegas terhadap para pelaku intoleransi, radikalisme dan terorisme dan penyebar berita Hoax serta ujaran kebencian.
3. Mendukung kamtibmas yang aman dan kondusif dikab. Sragen Dan secara umum diseluruh Negara kesatuan Republik Indonesia.
Baca Juga: Ketum PB IPSI Prabowo Subianto Apresiasi Menpora Terhadap Pencak Silat
4. Mendukung situasi cinta damai dalam bingkai Bhinika tunggal Ika yang berdasar pancasila dan undang undang Dasar 1945.
5. Mendukung aparat penegak dalam rangka penegakan hukum terhadap setiap pelanggar hukum tanpa padang bulu dalam rangka kamtibmas yang kondusif.
Sebelumnya Ketua dan Tokoh - tokoh IKSPI Kera Sakti Cabang Sragen telah diimbau dalam rangka menjaga situasi kamtibmas tetap kondusif maka selama kegiatan wajib mematuhi protokol kesehatan dan dilarang melakukan konvoi atau arak - arakan selama perjalanan pulang.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Link Saldo DANA Kaget Hari Ini: Klaim Rp149 Ribu dari 4 Link Spesial!
-
7 Fakta Kasus Sapi Diracun di Nganjuk, Pelaku Incar Harga Murah dengan Modus Keji
-
Perjuangan Ibu Balita Pengidap Penyakit Langka di Karanganyar, Bertahan Hidup dari Live TikTok
-
Terungkap! Teka-teki Pertemuan Tertutup Eggy Sudjana dan Damai Hari Lubis dengan Jokowi
-
Grace Natalie Buka Suara Soal Permintaan Maaf Tersangka Ijazah: Terima, Tapi Hukum Harus Berjalan!