SuaraSurakarta.id - Jagat media sosial (medsos) dikejutkan dengan viralnya sebuah video keributan di masjid saat sedang melaksanaan salat berjamaah.
Dalam video yang diunggah akun Instagram @kabarnegri, beradasarkan penelusuran, lokasi masjid berada di daerah Batam.
Dalam video singkat itu, terlihat seorang pria paruh baya yang mengenakan peci menegur seorang jemaah yang salah menghadap kiblat.
Sementara sang jemaah yang mengenakan kemeja dan celana jeans warna biru tak mempedulikan teguran tersebut.
Baca Juga: Menag Gus Yaqut Atur Penggunaan Toa Masjid dan Musala: Upaya Meningkatkan Ketentraman
Dia tetap menghadap ke arah kiblat yang salah dan kemudian melanjutkan ibadah salat.
"Seorang pria nampak tak terima dan marah-marah saat ditegur oleh salah satu jamaah karena salah menghadap kiblat saat akan melaksanakan sholat berjamaah," tulis unggahan caption tersebut, Senin (21/2/2022).
Bukannya menerima ditegur, pria tersebut malah marah dan membentak-bentak bapak tua tersebut.
Pria tersebut lalu tetap sholat dengan arah kiblat yang salah sendiri dari jamaah lainnya. Sontak saja, unggahan itu mendapat tanggapan beragam dari warganet.
"Mungkin lagi punya masalah. Tapi sudah punya niat untuk ibadah. Semoga amal ibadahnya diterima ya pak. Bismilah," tulis @manurungari****.
Baca Juga: Viral Cowok Santai Berbagi Makanan Sepiring dengan Kucing Liar, Warganet Justru Ributkan Hal Ini
"Kayanya sih emang ODGJ cuma ada yang mau ngajarin dia nggak mau jadinya ribut. Soalnya yang lain yang belum salat juga diem saja, mungkin sudah pada tahu, sudah biasa," tambah @prasetiai*****.
"Ngalah saja, yang penting niat dia sudah baik, meskipun salah," timpal @okys****.
Meski baru diunggah dalam sehari, namun video viral itu sudah mendapat puluhan komentar dari warganet.
Berita Terkait
-
Beredar Video Mobil Rusak Usai Isi Pertamax, Apa Kata Pertamina?
-
Tolak PPN 12% Viral di X, Apakah Seruan Praktik Frugal Living Efektif?
-
Video Gibran Bareng 9 Naga Jadi Nyinyiran Emak-emak, Proyek Titipan Disinggung: Nah Ketahuan Kan..
-
Viral Lecehkan Pemotor Wanita, "Polisi Cepek" di Bekasi Melotot Tantang Korban: Suruh Polisi ke Mari, Gue Gak Takut!
-
Pendidikan-Karier Yonanda Frisna Damara, Vokalis NDX AKA Dikecam usai Dinilai Rendahkan Perempuan
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
Terkini
-
Urban Fashion 2024: Hadinata Batik Tampilkan Batik yang Instagramable
-
Sederet Kiai NU Jateng Ramai-ramai Temui Jokowi di Solo Jelang Coblosan, Ini yang Dibahas
-
5 Alasan Kenapa Kamu Harus Nyoblos di Pilkada Serentak 2024!
-
Gojek Permudah Mobilitas Warga Solo dengan Shelter Mangkunegaran
-
Bekuk Pelaku Penyalahgunaan Narkoba, Polres Sukoharjo Sita Barang Bukti 103,53 Gram Sabu