SuaraSurakarta.id - Putri Wali Kota Solo, Gibran Rakabuming Raka, La Lembah Manah dirawat di Rumah Sakit Slamet Riaydi karena sakit.
Fokus menemani putrinya yang sedang sakit, putra sulung Presiden Joko Widodo itu mengajukan izin absen kerja selama dua hari, Kamis-Jumat (17-18/2/2022).
Izinnya Gibran dijelaskan Wakil Wali Kota Solo, Teguh Prakisa.
“Beliau (Gibran) bilang pada saya, izin masuk kerja pada hari Kamis dan Jumat,” kata Teguh Prakosa, dikutip dari Timlo.net--jaringan Suara.com, Kamis (17/2/2022).
Baca Juga: Luhut Persilahkan Warga yang Sudah Vaksin Lengkap untuk Jalan-Jalan, Gibran Beri Tanggapan Begini
Teguh mengatakan, Gibran juga meminta pada dirinya untuk bisa mewakili tugas sebagai Walikota selama dua hari. Gibran ingin fokus menunggui anaknya di rumah sakit.
“Ini kan hal yang tidak pernah kita duga sebelumnya. Kita doakan bersama semoga anak beliau diberikan kesembuhan,” pinta Wawali Teguh Prakosa.
Menurut Teguh, pada hari ini, Kamis (17/2/2022), ada tujuh agenda Walikota Solo. Salah satu agenda tersebut adalah menjadi Inspektur Upacara HUT ke-277 Kota Solo.
Diberitakan sebelumnya, cucu ketiga Jokowi, La Lembah Manah (2) sakit dan dirawat di Rumah Sakit (RS) TNI AD,. di Jl Slamet Riyadi, Solo, Rabu (16/2/2022).
Anak kedua pasangan Gibran Rakabuming Raka dan Selvi Ananda itu sekarang sedang dalam perawatan intensif dokter.
Baca Juga: Dua Tokoh PDIP Disebut Bakal Maju di Pilgub DKI, Jadi Penerus Anies Baswedan
Berita Terkait
-
8 Tuntutan Purnawirawan TNI Bikin Heboh: Prabowo Kirim Wiranto Beri Tanggapan Tegas
-
Ada 8 Poin, Prabowo Pelajarai Tuntutan Forum Purnawirawan Prajurit TNI yang Minta Gibran Diganti
-
Ramai Soal Video Monolog Gibran, Golkar: Untungnya Pak Prabowo Bukan Tipe Ribet dan Baperan
-
Heboh Video Monolog Gibran, Golkar: Kadang jadi Wapres Serba Salah, Untung Prabowo Gak Baperan!
-
Monolog Gibran Soal Bonus Demografi 'Menohok' Dirinya Sendiri
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
- Rekomendasi Mobil Suzuki Bekas Rp100 Jutaan: Ini Pilihan Terbaik dengan Spesifikasi dan Pajak Ringan
- Kapan Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan Jakarta 2025? Cek Jadwal dan Syaratnya
- Pemprov Kalbar Luncurkan Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor, Ini Syarat dan Ketentuannya
Pilihan
-
Jadi Tersangka Pemalsuan Dokumen, Pengacara Ini Batal Ikut Gugat Ijazah Jokowi
-
Penggugat Ijazah Palsu Jokowi Tunjuk Guru Besar UNS Jadi Mediator
-
Sri Mulyani Bocorkan 5 Kesepakatan RI-AS Untuk Batalkan Tarif Trump
-
Meski Ekonomi Lesu, Sri Mulyani Sebut Masyarakat Tetap Rajin Bayar Pajak
-
Sri Mulyani Sebut Rupiah Tahan Banting
Terkini
-
Jadi Tersangka Pemalsuan Dokumen, Pengacara Ini Batal Ikut Gugat Ijazah Jokowi
-
Gugat Jokowi Soal Mobil Esemka, Pemuda Asal Solo: Karena Ikut Promosikan
-
Penggugat Minta Jokowi Hadiri Sidang Gugatan Ijazah Palsu, Ini Penyebabnya
-
Penggugat Ijazah Palsu Jokowi Tunjuk Guru Besar UNS Jadi Mediator
-
Janji Manis Investasi Bodong, Lurah di Sragen Kehilangan Rp 200 Juta