SuaraSurakarta.id - Angin puting beliung memporak-porandakan sebuah Rumah Makan Telaga, Kecamatan Matesih, Kabupaten Karanganyar, Selasa (25/1/2022) sore.
Saat itu, sejumlah pengunjung masih asyik bersantap di rumah makan tersebut saat puting beliung sekitar pukul 15.00 WIB. Beruntung, tidak ada korban jiwa dalam kejadian tersebut.
Melansir Ayosemarang.com--jaringan Suara.com, peristiwa di Jalan Brigjen Slamet Riyadi, Manggeh Anyar, Kelurahan Lalung, Kecamatan Karanganyar.
"Saat kejadian angin kencang disertai hujan, durasi angin lumayan lama sekitar 15 menitan. Semakin lama semakin kecang arah angin dari Barat, Tiba-tiba ada suara retakan lalu ambruk," ujar Manajer Telaga Rindu Rachmat Bahari.
Baca Juga: Pemerintah Pusat Berencana Bangun TC untuk Atlet-atlet NPC di Karanganyar, Ini Penjelasan Menpora
Meski tak ada korban jiwa, namun Rumah Makan Telaga Rindu di Karanganyar tersebut mengalami kerusakan parah akibat angin kencang.
"Bangunan dan atap rusak, kebetulan ada pelanggan 6 orang dan semua pekerjaan tapi tidak ada korban sama sekali. Selama semua," jelasnya.
Sementara itu, sejumlah pohon tumbang juga terjadi di Wilayah Kabupaten Karanganyar, akibatkan lalu lintas sempat tergantung.
Pohon yang tumbang berada dikawasan Gedung Olahraga RM Said Karanganyar, SMK PGRI Karanganyar di Jalan Menteri Supeno, dan SMAN 2 Karanganyar di Jalan Ronggowarsito.
"Tumbangnya pohon ini sempat terjadi hambatan lalu lintas di lokasi, Namun segera diatasi oleh Petugas Satlantas Polres Karanganyar dibantu TNI, Relawan dan Warga untuk mengevakuasi pohon yang tumbang," jelas Kasi Humas Polres Karanganyar, AKP Agung Purwoko.
Baca Juga: Rumah Rusak Akibat Angin Puting Beliung di Karawang Bakal Dapat Bantuan
Berita Terkait
-
Debut Manis! Karanganyar Jadi Tuan Rumah Liga 4 Nasional, Laskar Singo Lawu Ngamuk!
-
Galeri Foto: Antusiasme Warga Lereng Gunung Lawu Tonton Liga 4 Nasional
-
Libur Lebaran? 5 Kolam Renang Terbaik di Karanganyar Ini Wajib Dicoba
-
Liburan Keluarga Hemat: Rekomendasi Kolam Renang di Karanganyar, Tiket Mulai Rp 8 Ribu!
-
Angin Puting Beliung Hantam Koja Jakut saat Warga Sahur, Puluhan Rumah hingga Mobil Rusak
Terpopuler
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Ciro Alves pada Musim Depan
- 5 Rekomendasi Body Lotion Lokal untuk Mencerahkan Kulit, Harga Mulai Rp17 Ribu
- Cyrus Margono Terancam Tak Bersyarat Bela Timnas Indonesia di Piala AFF U-23 2025
- Rangkaian Skincare Viva untuk Memutihkan Wajah, Murah Meriah Hempas Kulit Kusam
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp70 Jutaan: Lengkap dengan Spesifikasi dan Estimasi Pajak
Pilihan
-
Gelombang Kekesalan Jakmania Memuncak: Carlos Pena di Ujung Tanduk Pemecatan
-
Hasil Seri Kontra Arema FC Bikin Bangga Persebaya, Ini Penyebabnya
-
Pratama Arhan Mulai 'Terbuang' dari Timnas Indonesia, Mertua Acuh: Terserah
-
Heboh Wahana Permainan di Pasar Malam Alkid Keraton Solo Ambruk
-
7 Rekomendasi Mobil Bekas Jepang-Eropa Harga di Bawah Rp100 Juta
Terkini
-
Lari ke Mana Dana Sapi Hibah Karanganyar? Kapolres Beri Bocoran Terbaru
-
Segera Ambil! Link Saldo DANA Kaget, Bisa untuk Langganan Live Streaming
-
Tegas! Pemkot Solo Sikat Habis Puluhan Bangunan Liar di Jalan Tentara Pelajar
-
Diduga Hendak Balap Liar, 12 Sepeda Motor Berknalpot Brong Dikukut Tim Sparta
-
Heboh Wahana Permainan di Pasar Malam Alkid Keraton Solo Ambruk