SuaraSurakarta.id - Kisah memilukan datang dari seorang wanita yang baru menikah dan menggelar resepsi pernikahan harus rela ditinggal selamanya oleh sang suami karena meninggal dunia.
Padahal perjalanan pernikahan pasangan ini terbilang romantis dan singkat. Akan tetapi takdir tidak ada yang tau. Tatkala suami dari wanita ini tiba-tiba menderita kanker dan berujung pada kematian.
Kisah memilukan tersebut salah satunya diketahui dari unggahan video di akun instagram @ratu.nyinyir.official, Kamis (18/11/2021).
Dalam video singkat itu awalnya wanita ini menceritakan tentang perkenalan dan pertemuan dengan seorang laki-laki di tempat pekerjaan.
Baca Juga: Pernikahan Sepasang Kekasih Ini Diundur, Gara-gara Cinta Pertama Mempelai Wanita Wafat
"Berawal dari chat kerja dan semua tentang kerja. Lalu jadi partner kerja dan sahabat," bunyi keterangan tertulis akun tersebut.
Karena merasa cocok dan sering bersama saat bekerja. Akhirnya wanita ini menerima pinangan dan menikah dengan laki-laki tersebut.
"30 Mei 2021, kita membuat janji sehidup semati. Kita berdua sangat bahagia," sambungnya.
Namun, kebahagiaan pernikahan mereka tak berlangsung lama. Karena suami dari perempuan ini mendadak jatuh sakit dan harus dilarikan ke rumah sakit.
Tak disangka, seminggu dirawat di rumah sakit lantaran mengidap penyakit kanker otak stadium akhir. Suami perempuan ini tak bisa diselamatkan.
Baca Juga: Curhat Wanita Mengisi Acara Pernikahan, Sudah Dandan Malah Disuruh Nyanyi di Gudang
"24 Juni 2021, selamat jalan suami, partner kerja, dan sahabat terbaikku," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Intip Souvenir Berkelas Resepsi Pernikahan Angga-Shenina, Lagi-Lagi Pesan Pakai Nama Aldi dan Lita
-
Sembunyikan Kehamilan selama 7 Bulan, Bau Badan Mahalini Jadi Sorotan Klien: Parfumnya...
-
Pemerintah Ngumpul di Pernikahan Putri Zulhas dan Zumi Zola, Intip Gaya Kondangan Prabowo, Gibran hingga Jokowi
-
Viral Pengantin Tinggalkan Resepsi Pernikahan Demi Ikut Tes CPNS
-
Harganya Tembus Rp125 Juta, Baju Kondangan Nagita Slavina Bikin Geger: Astaga Mama Gigi!
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Tim Sidak Pangan, Pemkot Solo Temukan Makanan Kedaluwarsa Jelang Lebaran
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
Bocah 15 Tahun Dijadikan PSK di Gunung Kemukus, Satu Mucikari Diciduk
-
Imbas THR Terhutang, Komisi IX DPR Minta Pemerintah Tegas ke PT Sritex
-
Persis Solo Tak Pantas Degradasi