SuaraSurakarta.id - Warganet di Soloraya khususnya Kabupaten Karanganyar dikejutkan dengan viralnya video seorang wanita cantik yang mengendara motor tanpa mengenakan helm.
Tak hanya itu, motor yang diunakan sang wanita muda yang diduga masih berstatus pelajar itu juga berknalpot brong, sehingga mengganggu kenyamanan masyarakat.
Aksi viral sang pemotor di kawasan Tawangmangu, Karanganyar itu salah satunya diunggah akun Instagram @soloinfo_id hingga menjadi perbincangan masyarakat.
"Menurutmu dolan ning TW paling syahdu dino opo mas mbak ?? Dolan ning TW karepe refreshing nenangke pikir malah soyo ngelu," tulis caption unggahan tersebut.
Baca Juga: Pemotor Ugal-ugalan Nyungsep di Aspal, Ucapan Perekam Jadi Sorotan Netizen
Satlantas Polres Karanganyar kemudian bergerak untuk mengetahui identitas sang pemotor tersebut.
Namun di tengah ramainya video viral itu, mendadak muncul postingan seorang wanita yang mengaku sebagai pengendara sepeda motor tersebut.
Sang wanita yang belum diketahui namanya itu mengunggah video berisikan permintaan maaf yang salah satunya diunggah akun Youtube Sedulur Solo.
"Maaf untuk warga Tawangmangu dan sekitar yang kemarin (saya) sudah menggenggu jalan. Membuat ribut warga tidak nyaman atas perbuatan saya dan saya mohon maaf," ungkap sang perempuan.
Sementara warganet yang terlanjur geram memberikan komentar kecaman dalam video yang diunggah ulang akun Instagram @energisolo.
Baca Juga: Kuda Delman Ini Dibiarkan di Jalan saat Hujan Lebat, Warganet Tak Tahan Ikutan Sedih
"Harusnya di proses sesuai Dengan kesalahannya," tulis @afit_febrian.
Berita Terkait
-
6 Rekomendasi Tempat Wisata Viral di Bandung, Cocok untuk Liburan Keluarga
-
Viral! Kawasan Wisata Pantai Anyer Penuh Manusia, Niat Healing Malah Pusing
-
Asal Usul Walid, Lagi Ramai Disebut di TikTok sampai Trending di X
-
Viral, Apakah 'Meminum Retinol' Benar-benar Bisa Memperbaiki Kulit?
-
Viral Cara Wanita Hindari Pertanyaan 'Kapan Kawin' Saat Lebaran, yang Tanya Kena Mental
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
Terkini
-
Cek Pos Pam Ops Ketupat Candi, Kapolresta Solo Pastikan Pengamanan Arus Balik Lancar
-
Sambangi Lokasi Banjir di Sambirejo, Wali Kota Solo Siapan Berbagai Penanganan
-
Terendam Banjir, Underpass Simpang Joglo Solo Ditutup Total
-
Sempat Tak Percaya, Ini Momen Bima Arya Kaget Ada Wisata Jokowi di Solo
-
25 Kepala Daerah Ikuti Retret Gelombang Kedua, Ini Kata Wamendagri