SuaraSurakarta.id - Ada-ada saja kelakuan netizen satu ini yang koleksi nyamuk mati dan mencatat kronologi kematiannya viral di media sosial.
Melalui unggahan foto di akun twitter @hxxnie_bb belum lama ini. Netizen ini membagikan foto tentang catatan kematian nyamuk beserta kronologinya.
"Punya temen gabut bener," kata netizen melalui keterangan captionnya.
Dalam foto tersebut memperlihatkan sebuah catatan buku yang berisikan data puluhan nyamuk yang telah meninggal dunia.
Baca Juga: Video Detik-Detik Santriwati Tewas Tersenggol Bus Pariwisata
Menariknya, dalam catatan buku itu tertulis kronologi kematian nyamuk tersebut. Terlihat dalam catatan buku itu ada nyamuk yang mati karena kesetrum, keracunan, kepenggal, kecebur got hingga broken home.
Bahkan para nyamuk yang telah mati, mayatnya sampai di pajang atau ditempel di buku catatan tersebut.
Sontak saja unggahan foto itu langsung ramai dibanjiri komentar warganet. Tak sedikit dari mereka yang memberikan beragam tanggapan.
"Gabut lo gitu amat yaallah," ujar akun @softymi**.
"Terniat udh kyk koleksi mantan aja nih," kata akun @elizabet**.
Baca Juga: Tanda-tanda Lelaki Serius Menjalin Hubungan dan 4 Berita Lifestyle Viral Lainnya
"Itu nyamuknya kecebur got gmn cerita nya," heran akun @sehoby**.
"Ya ampun itu pasti anak” nyamuk sedang kebingungan mencari sanak saudara nyamuk yang ternyata di solasi wkwkkww," sahut akun @shining**.
"WKWKWKW dulu ak suka semprotin kamar, trs bangkai2nya aku kumpulin di wadah kecil smpe bau bgt wktu ak buka," timpal akun @Somiartis**.
Kontributor : Fitroh Nurikhsan
Berita Terkait
Terpopuler
- Eks Pimpinan KPK: Ustaz Khalid Basalamah Bukan Saksi Ahli, Tapi Terlibat Fakta Kuota Haji
- Jahatnya Sepak Bola Indonesia, Dua Pemain Bidikan Persija Ditikung di Menit Akhir
- 5 Rekomendasi Bedak Tahan Air dan Keringat Murah: Anti Luntur Sepanjang Hari
- Klub Impian Masa Kecil Jadi Faktor Jay Idzes Terima Pinangan Aston Villa
- 6 Mobil Bekas 7 Seater Termurah: Nyaman untuk Keluarga, Harga di Bawah Rp 70 Juta
Pilihan
-
Olahraga Padel Kena Pajak 10 Persen, Kantor Sri Mulyani Buka Suara
-
Sering Kesetrum Jadi Kemungkinan Alasan Ade Armando Dapat Jatah Komisaris PLN Nusantara Power
-
Sosok Chasandra Thenu, Selebgram Ambon Akui Dirinya Pemeran Video Viral 1,6 Menit
-
Harga Emas Antam Kembali Longsor, Kini Dibanderol Rp 1.907.000/Gram
-
Azizah Salsha, Istri Pratama Arhan Dihujat Habis-habisan Promosi Piala Presiden 2025
Terkini
-
Kapok! ASN Pemkot Solo Pelaku Pelecehan Seksual Kini Jadi Petugas Kebersihan
-
Darul Amanah FC Bertanding di Youth Tournament, Kiai Fatwa: Ini Syiar Pesantren di Sepak Bola
-
Blak-blakan! Bos PT Sritex Ungkap Alasan Ogah Simpan Uang Miliaran di Bank
-
UNS Usulkan Mahasiswi yang Bunuh Diri dari Jembatan Jurug Tetap Diwisuda, Begini Prosesnya
-
Kaget Uang Rp 2 Miliar Ikut Disita Kejagung, Petinggi PT Sritex: Itu Tabungan Pendidikan Anak