"Begitu pula ketika membasuh wajah atau berkumur-kumur harus diniatkan dan meminta kepada Allah untuk menghapus dosa-dosa yang telah keluar dari mulut, hidung, wajah hingga mata kita," jelasnya.
Habib Syech menyakini dengan menjalankan cara sesederhana seperti itu. Ia percaya seseorang yang hendak salat bisa khusyuk dan fokus beribadah kepada Allah swt.
"Kalau kita niat seperti itu ketika berwudhu, Insya Allah salatnya itu akan sedikit banyak khusyuknya. Ketimbang tidak sama sekali," ungkapnya.
Habib Syech pun mengakui hanya orang-orang tertentu saja yang tingkat keimanannya tinggi. Bisa menyelesaikan setiap salatnya dengan khusyuk.
Baca Juga: Salat Tahajud Bisa Tentramkan Kalbu, Baca Doa Ini Biar Tak Galau Uripmu
"Tapi kalau khusyuk sampai 4 atau 3 rakaat itu sulit. Tapi ada orang-orang yang mampu," pungkasnya.
Kontributor : Fitroh Nurikhsan
Berita Terkait
-
Bocah Kiano Hilang Usai Salat Maghrib, Keluarga Sudah Lapor Polisi Tapi Belum Ditemukan
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Cerita Anak Kos Salah Kiblat Selama Satu Semester, Bagaimana Hukumnya?
-
Ruben Onsu Sibuk Jadi Imam Salat Desy Ratnasari, Muka Lelah Sarwendah Saat bareng Anak Tuai Prihatin
-
Dilakukan Ruben Onsu, Apakah Orang yang Baru Masuk Islam Boleh Jadi Imam? Begini Kata Ustaz
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Soal Ijazah Jokowi, Tim Hukum Merah Putih: Tuduhan Roy Suryo Penuhi Unsur Pidana
-
Melodi Tradisi, Rasa Kekinian: Gojek Hadir di Tengah Semarak Adeging Mangkunegaran
-
Gunungan Makin Tinggi, PLTSa Putri Cempo Hanya Mampu Mengolah 120 Ton Sampah
-
Maling Burung di Solo Kena Batunya: Kepergok di Banyuagung, Berakhir Diciduk Tim Sparta
-
Satresnarkoba Polresta Solo Sikat Kurir Sabu di Mojosongo, Barang Bukti Siap Edar Disita