SuaraSurakarta.id - Artis muda, Rey Mbayang mendadak membuat penggemarnya histeris dan kalang kabut.
Betapa tidak, sosok berusia 22 tahun itu menunjukkan penimpan terbaru dalam unggahan di akun instagram.
Rey Mbayang tampak bersama sang buah hati, Arshakalif Muhammad Mbayang, dan sang istri Dinda Hauw dalam unggahannya pada Kamis (22/7/2021). Mereka terlihat sedang bersantai di sebuah sofa putih. "Join us?" tulis Rey Mbayang dalam caption.
Unggahan tersebut menunjukkan Rey Mbayang sedang duduk santai bersama Arshaka di sebelahnya di unggahan pertama.
Sementara slide kedua menunjukkan Dinda Hauw sedang menggendong buah hati sambil duduk di pangkuan sang suami.
Gaya mereka menarik. Namun, netizen justru lebih fokus pada penampilan Rey Mbayang, yang mengenakan kacamata dan jaket cokelat serta celana panjang hitam.
Sosok bernama lahir Reynaldi Aditya Wisnuh Hasidi Putra Atmaja Mbayang itu membuat perubahan dari sisi rambut dengan gaya undercut. Sementara bagian atasnya, Rey juga memberikan sedikti warna kecoklatan.
Dinda Hauw lalu memberi dua emoji hati di unggahan sang suami.
Tak pelak, unggahan itu langsung dibanjiri komentar warganet memuji penampilan baru Rey Mbayang.
Baca Juga: Berusia Satu Bulan, Anak Dinda Hauw dan Rey Mbayang Sudah Berkurban
"Bapaknya siapa sih keren banget," ujar salah seorang netizen.
"Hot daddy," imbuh netizen yang lain.
"Papa mudanya ngeri," tambah yang lainnya.
"Kece parah (emoji api)," timpal yang lainnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
Terkini
-
Wapres Gibran hingga PB XIV Hangabehi Hadiri Upacara Tingalan Jumenengan Dalem KGPAA Mangkunegoro X
-
Kronologi Peristiwa Tabrak Lari di Jongke Solo: Percobaan Penculikan Berujung Ricuh dan Viral
-
Atap Nyaris Ambrol hingga Disangga Pakai Bambu, Siswa SDN di Boyolali Ngungsi untuk KBM
-
Dana Hibah Keraton Solo Masih Ditahan Wali Kota, DPRD: Masyarakat Berhak Audit!
-
Kebutuhan Keraton Solo Selama 1 Tahun Capai Rp20 Miliar, Kubu Purboyo Sebut Masih Sering Nombok