SuaraSurakarta.id - Kecelakaan maut antarsepeda motor terjadi ruas Jalan Brigjen Sudiarto, Joyosuran, Pasar Kliwon, Solo, Senin (21/6/2021) pukul 06.45 WIB.
Satu pengendara motor berinisial ML (21) tewas di lokasi kejadian usai mengalami cedera parah di kepala.
Dilansir Solopos.com--jaringan Suara.com, Kasatlantas Polresta Solo, Kompol Adhytiawarman Gautama Putra, melalui Kanit Laka, Satlantas Polresta Solo, Iptu Suharto, mengatakan kecelakaan itu terjadi saat ML mengendarai sepeda motor Suzuki Satria F berpelat nomor AD 3085 VI dari arah selatan ke utara.
Saat melaju, tiba-tiba korban mengerem mendadak karena menghindari sepeda motor di depannya. Korban sempat menghindar hingga terjatuh ke arah kanan.
Baca Juga: Jadi Korban Tabrak Lari di Jalan Wonosari-Semanu, Anak Juragan Kayu Tewas di Tempat
Nahas dari arah berlawanan melaju Yamaha Vixion berpelat nomor AD 3845 QB dikendarai oleh FT, warga Mojolaban. Korban pun tertabrak hingga akhirnya meninggal dunia.
“Korban langsung dibawa ke rumah sakit. Barang bukti berupa dua sepeda motor sudah kami amankan seluruhnya,” papar dia.
Ia menambahkan pihak kepolisian tengah menghubungi keluarga korban. Sementara itu, pengendara Yamaha Vixion mengalami luka ringan.
Berita Terkait
-
Tragedi Slipi: Sopir Truk Maut Ngantuk Usai Tidur Hanya 1,5 Jam
-
Aturan Kendaraan Berat Masuk Wilayah Kota dan Jam Operasional
-
Bukan Rem Blong, Kecelakaan Truk Tabrak 8 Kendaraan Tewaskan 2 Orang di Slipi karena Sopir Ngantuk
-
Truk Gagal Rem Tabrak 7 Kendaraan di Slipi, 1 Tewas Tewas dan 3 Luka Berat
-
Pesawat Kargo DHL Tabrak Rumah di Vilnius, Satu Pilot Tewas
Terpopuler
- Keponakan Megawati jadi Tersangka Kasus Judol Komdigi, PDIP: Kasus Alwin Jabarti Kiemas Contoh Nyata Politisasi Hukum
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Hukum Tiup Lilin Dalam Islam, Teganya Geni Faruk Langsung Padamkan Lilin Ultah saat Akan Ditiup Ameena
- Kevin Diks: Itu Adalah Ide yang Buruk...
- Sebut Jakarta Bakal Kembali Dipimpin PDIP, Rocky Gerung: Jokowi Dibuat Tak Berdaya
Pilihan
-
Setelah Pilkada, Harga Emas Antam Meroket Jadi Rp1.513.000/Gram
-
Mempelajari Efektivitas Template Braille pada Pesta Demokrasi
-
Ingat! Penurunan Harga Tiket Pesawat Domestik 10 Persen Hanya Berlaku Hingga 3 Januari
-
Uji Tabrak Gagal Raih Bintang, Standar Keamanan Citroen C3 Aircross Mengkhawatirkan
-
Erick Thohir Sebut Aturan Kredit Pembiayaan Rumah Ribet, Target Prabowo Dibawa-bawa
Terkini
-
Astrid Widayani Ciptakan Sejarah, Wakil Wali Kota Solo Perempuan Pertama
-
Quick Count Pilkada Sukoharjo: Petahana vs Kotak Kosong Siapa yang Menang? Ini Hasilnya
-
Karutan Solo Apresiasi Antusiasme Warga Binaan dalam Pilkada Serentak 2024
-
Hentikan Dominasi PDIP, Respati Ardi-Astrid Widayani Segera Cetak Sejarah di Pilkada Solo
-
Hasil Hitung Cepat: Respati Ardi-Astrid Widayani Menangi Pilkada Solo 2024