SuaraSurakarta.id - Menjelang dibukanya tahun ajaran baru 2021/2021, seleksi Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) bagi siswa tingkat Sekolah Menengah Atas (SMA) di Jawa Tengah sudah dibuka bulan juni ini.
Bagi kamu yang tinggal di wilayah Kabupaten Sragen yang masih kebingungan mencari sekolah SMA favorit. Kamu bisa membuka laman resmi Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT) yang telah merilis mengenai sekolah SMA mana saja yang berhasil meraih predikat sebagai sekolah terbaik di Kabupaten Sragen.
Masuk ke sekolah favorit jelas merupakan impian semua orang. Akan tetapi yang paling penting ialah kesungguhan dalam belajar.
Perlu diketahui masa SMA menjadi salah satu momentum paling berharga dalam hidup. Masa SMA ini terbilang krusial dan bisa menjadi penentu masa depan.
Maka jangan sampai salah memilih sekolah sebagai tempat untuk mencari ilmu. Dari sekian banyak SMA di Kabupaten Sragen baik Negeri maupun Swasta, terdapat lima sekolah yang terpilih sebagai SMA terbaik di Kabupaten Sragen.
Hal itu berdasarkan nilai rata-rata Tes Potensi Skolastik (TPS) UTBK dari peserta ujian tahun 2020.
Berikut lima sekolah SMA terbaik di Kabupaten Sragen yang bisa dijadikan rujukkan untuk para calon siswa yang akan mendaftar ke sekolah SMA.
1. SMA Negeri 1 Sragen
Memiliki nilai rata-rata sebesar 546,835, SMA Negeri 1 Sragen berhasil menduduki peringkat ke-231 lingkup nasional dan berada diurutan pertama sebagai sekolah SMA terbaik di Kabupaten Sragen.
Baca Juga: Top 10 SMA Terbaik di Jawa Barat, Kamu Mau Masuk yang Mana?
2. SMA Science Plus Baitul Quran Boarding School
Memiliki nilai rata-rata sebesar 536,694, SMA Science Plus Baitul Quran Boarding Scholl berhasil menduduki peringkat ke-363 lingkup nasional dan berada diurutan kedua sebagai sekolah SMA terbaik di Kabupaten Sragen.
3. SMA Negeri 1 Gemolong
Memiliki nilai rata-rata sebesar 535,717, SMA Negeri 1 Gemolong berhasil menduduki peringkat ke-378 lingkup nasional dan berada diurutan ketiga sebagai sekolah SMA terbaik di Kabupaten Sragen.
4. SMA Trensains Muhammadiyah Sragen
Memiliki nilai rata-rata sebesar 534,637, SMA Trensains Muhammadiyah Sragen berhasil menduduki peringkat ke-398 lingkup nasional dan berada diurutan keempat sebagai sekolah SMA terbaik di Kabupaten Sragen.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Perbandingan Honda Jazz 2019 vs Toyota Yaris TRD Bekas, Mana yang Lebih Oke?
-
Tersangka Kasus Ijazah Palsu Tiba-tiba Temui Jokowi Malam-malam, Ada Apa?
-
Kaesang Sesumbar Jadikan Jateng Kandang Gajah: PSI Menang Mutlak di Pemilu 2029!
-
Mengejutkan! Hasan Nasbi Temui Jokowi di Rumah Pribadi, Apa Obrolan Rahasia Selama Satu Jam?
-
Izin Pembangunan Bukit Doa Dicabut Bupati Karanganyar, LBH GP Ansor Bakal Gugat ke PTUN