SuaraSurakarta.id - Satreskrim Polres Klaten menciduk dua orang sindikat pembobol anjungan tunai mandiri (ATM) lintas provinsi.
Keduanya masing-masing berinisial UD, warga Karawaci, Tengerang, serta DI, warga Tulung, Klaten yang diringkus Polisi dari tempat yang berbeda.
Keduanya berhasil menggasak uang ratusan juta rupiah dari para korban dengan cara ganjal kartu dengan tusuk gigi sebagai modus operandi.
Dari pengakuan DI, keduanya memiliki peran masing-masing. Dari yang mencoba bermodus membantu korban hingga mengawasi.
Baca Juga: Jarah Muatan Truk Tronton Terguling, 2 Wanita Ini Berakhir Memalukan
"Kalau di Klaten sudah 13 kali saya melakukan. Caranya teman saya yang ganjal, sedangkan saya mencoba menolong dan menguras tabungan korban," ungkap DI, Kamis (15/4/2021).
Selain itu, ia mengaku melakukan aksi kriminal itu sudah sejak Agustus 2020 sampai Maret 2021 kemarin. Dengan sasaran mesin ATM di daerah Yogyakarta, Surakarta, dan Klaten.
"Hasilnya untuk kebutuhan keluarga mas. Saya sebelumnya kerjaannya serabutan," ungkapnya.
Sementara itu Kasatreskrim Polres Klaten, AKP Andryansyah Rithas Hasibuan menjelaskan modus operandi para pelaku yakni mengganjal slot kartu ATM mrnggunakan tusuk gigi.
Selain itu pelaku juga perpura pura menolong korban ketika kesulitan memasukan kartu ATM-nya. Sementara pelaku lain bertugas menakut nakuti korban agar menyerahkan pin ATM hingga akhirnya menguras isi tabungan korban.
Baca Juga: Astaga! Viral Isi Truk Bermuatan Minuman Terguling di Gunung Lawu Dijarah
"Adanya kasus tersebut, masing-masing pelaku dijerat pasal 363 dengan ancaman hukuman maksimal 7 tahun penjara," tegas dia.
Selain mengamankan kedua pelaku, polisi juga menyita sejumlah barang bukti, seperti buku transaksi, uang tunai jutaan rupiah, handphone, dan sepeda motor.
Kontributor : Budi Kusumo
Berita Terkait
-
Tertangkap usai Kuras Duit Nasabah Rp107 Juta, Begini Modus 2 Pelaku Ganjal ATM saat Beraksi di Minimarket Tangsel
-
Raup Ratusan Juta Cuma Modal Tusuk Gigi, Sejoli Ini Bisa Foya-foya hingga Beli Perabot Rumah Pakai Duit Nasabah
-
Epic! Maling Modus Ganjal ATM Ketahuan hingga Dikunci Warga dari Luar
-
Gagal Beraksi, Pria Ganjal ATM Panik Dikunci Warga di Gerai ATM Usai Kepergok
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
12 TPS di Solo Ternyata Rawan Bencana Banjir, KPU Gerak Cepat Lakukan Ini
-
Menkes Lengkapi Dokter Ahli Emirates Indonesia Cardiology Hospital di Solo
-
Hari Terakhir Kampanye, Jokowi dan Ahmad Luthfi Bakar Semangat Warga Boyolali
-
Samsung Galaxy A35 5G RAM Berapa?
-
Ojo Ditiru Lur! Asyik Nongkrong Sambil Pesta Miras di Nusukan, Empat Pemuda Diamankan Tim Sparta