SuaraSurakarta.id - Belum genap menikah dengan Aurel Hermansyah, Atta Halilintar diketahui sydah membuat Krisdayanti murka.
Hal itu dengan rencana Atta yang ingin mempunyai 15 anak dari putri yang juga anak kandungnya tersebut. Tak pelak, keinginan itu membuat sosok yang akrab disapa KD itu kaget.
Dilansir Matamata.com, dia bahkan langsung marah dan melawan pernyataan Atta Halilintar yang tak masuk akal. KD merasa, bila keinginan Atta Halilintar untuk punya 15 anak itu dipenuhi, bisa-bisa Aurel Hermansyah yang celaka.
"Hahaha. Ngarang. Itu pinggang, pinggul bisa patah, ngaco!" kata Krisdayanti.
Baca Juga: Sebelum Nikah, Atta Halilintar Diberi Wejangan Dokter Boyke: Jangan Dugem
Krisdayanti pun mempunyai pendapat tersendiri perihal keinginan Atta Halilintar punya banyak anak. KD paham soal teori 'banyak anak banyak rezeki', tapi ia berharap Atta dan Aurel Hermansyah lebih mengutamakan kualitas hubungan dengan anak-anaknya, bukan kuantitas.
"Kalau banyak anak banyak rezeki, bisa, asal mampu untuk bersikap adil dan penuh perhatian rasa kasih sayang. Namanya rezeki pasti sudah diatur Gusti Allah ya," ujar Krisdayanti.
Meski demikian, Krisdayanti bisa memahami maksud di balik keinginan Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah soal momongan.
"Mungkin karena kebiasaan keluarga besar kali ya. Aurel juga enggak suka sepi, sukanya ramai, Insya Allah dikabulkan," kata Krisdayanti.
Krisdayanti juga mengutarakan pendapatnya untuk rencana Aurel punya anak kembar. Menurutnya, tidak menutup kemungkinan Aurel Hermansyah bisa punya anak kembar karena keluarga besar KD beberapa juga memiliki anak kembar.
Baca Juga: Subscriber YouTube 27 Juta, Atta Halilintar: Hadiah Pernikahan dari Allah
"Kalau bayi kembar itu, keturunan saya ada, oma saya, tante saya, ada kembar. Kalau dari ayahnya nggak ada. Keluarganya Mas Atta bisa dicek. Jadi mungkin Aurel bisa punya anak kembar, karena sepupu saya kembar," ungkap Krisdayanti.
Berita Terkait
-
Temani Krisdayanti Kampanye, Sikap Aurel Hermansyah Pada Ibunya Bikin Terharu
-
Ameena dan Azura Sering Pakai Barang Branded, Atta Halilintar Bongkar dari Mana Asalnya
-
Aurel Hermansyah Girang Unboxing Kado dari Kaesang dan Erina Gudono untuk Ultah Azura: Wow, Gemasnya!
-
Beda Kado Fuji buat Ultah Pertama Ameena vs Azura, Lebih Mahal Saat Masih Dipacari Thariq Halilintar?
-
Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Longsor Hantam Rumah Warga di Kalikobok Sragen, Begini Kronologinya
-
Rekomendasi dan Tips Mendapatkan Harga Menginap Terbaik di Kota Solo
-
Jokowi, Gibran dan Selvi Ananda Nyoblos di Solo, Tapi Beda TPS, Mana Saja?
-
Solo Tuan Rumah Liga Nusantara 2024/2025, Ini Daftar Peserta dan Jadwalnya
-
Patroli Gabungan Skala Besar Jelang Pilkada Solo, Menyisir Penjuru Kota Bengawan