SuaraSurakarta.id - Isu retaknya hubungan putra bungsu Presiden Joko Widodo (Jokowi), Kaesang Pangarep dengan Felicia Tissue memunculkan sejumlah fakta baru.
Diketahui, ibunda Felicia mengamuk di akun media sosialnya @meilia_lau, mengunggah sejumlah foto keluarganya bersama dengan Kaesang.
Kaesang dikabarkan saat ini menjalin hubungan dengan karyawannya sendiri, Nadya Arifta.
Salah satu amukan ibunda Felicia adalah mengungkit soal Nadya dan juga meminta kembali kunci mobil dan STNK dari anaknya.
"Nadya kamu itu saya pikir akan menjaga anakku dan pacarnya yang sudah lima tahun. Kamu yang sering saya puji sebagai MC, ternyata hatimu lebih dari harimau ya. Bilang pacar barumu itu kembalikan kunci mobil anak saya dan STNK-nya. Malu lah," tulisnya di Instagram Sabtu (6/3/2021).
Tak hanya itu sja, Meilia menagih janji Kaesang untuk menikah dengan putrinya selepas lulus kuliah di Singapura dan kembali ke Indonesia.
"Begitu selesai kuliah balik Indonesia dan ada Pandemic 1 thn. Janjinmu akan menikah dgn anak sy.di bln des 2020. Saya ada buktinya semua yah," tambahnya.
Hingga saat ini, belum ada pernyataan resmi dari Kaesang Pangarep maupun Nadya Arifta berkaitan dengan hubungan keduanya.
Baca Juga: Terungkap Sosok Nadya Arifta, Diisukan Perebut Kaesang dari Felicia Tissue
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Banyak Aduan Warga, Respati Ardi Bakal Tertibkan Parkir di Ruang Publik
-
Film Penerbangan Terakhir Ajak Perempuan di 10 Kota Terhindar Modus Cowok Berseragam
-
Tinjau Talud Longsor di Nusukan, Respati Ardi Minta Penanganan Komprehensif
-
DPN Tani Merdeka Apresiasi Swasembada Beras Era Prabowo
-
Mantan Wakapolri Oegroseno Jadi Saksi Sidang Ijazah Jokowi, Sebut Ada Perbedaan!