SuaraSurakarta.id - Genap sepekan Gibran Rakabuming Raka menjabat Wali Kota Solo. Dia dilantik bersama Teguh Prakosa sebagai wakil wali kota, Jumat (26/2/2021).
Keduanya langsung tancap gas. Baik berbagi tugas, maupunsecara bersama-sama blusukan ke beberapa daerah di Kota Bengawan.
Berbagai aktivitas maupun blusukan sang wali kota juga diunggah di akun Instagram @Gibran_rakabuming. Beragam komentar pun muncul dari berbagai unggahan.
Uniknya, tak sedikit warganet yang menyinggung gerak cepat Gibran dengan kondisi DKI Jakarta sembari 'menyentil' Gubernur Anies Baswedan.
"Jadi Gubernur DKI aja deh, beresin ibu kota yang tambah semrawut," tulis @alfina_m*****.
"Kok nggak banyak omong ya. Dim saja tapi sudah ke sana ke mari. Jangan-jangan, tahu-tahu muncul hasil kerjanya dan resmikan sana sini. Hebat ya.!! Solo. Hallo DKI...baik baik sajakah," balas @rhb_se*****.
Lalu ada juga warganet yang mengomentara Gubernur Jateng Ganjar Pranowo dan Gibran saat meninjau vaksinasi pedagang di Pasar Klewer.
"Mereka Ganjar Pranowo dan Gibran Rakabuming sibuk kerja melayani warga. Beda sama yang itu cuma sibuk menhitung keuntungan saham. Anies Baswedan sudah putus urat malunya," tulis @cinoel_*****.
"Dua orang yang bekerja demi kemakmuran rakyatnya semoga sukses selalu semangat demi rakyatmu," tambah @jannah****.
Baca Juga: Kejuaraan Basket Asia - Dunia di Jakarta, Anies: Kami Bangga, akan Support
Isu Gibran Rakabuming maju ke Pilgub Jawa Tengah hingga DKI Jakarta memang sudah terdengar sejak lama. Meski demikian, bapak dua anak itu mengaku ingin fokus untuk Kota Solo.
"Lha dilantik jadi Wali Kota Solo saja belum kok. Saya fokus melayani masyarakat Solo," ungkap Gibran sebelum pelantikan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
-
Unilever Jual Sariwangi ke Grup Djarum Senilai Rp1,5 Triliun
Terkini
-
Kembalikan Kerugian Negara Triliunan Rupiah, Ketua Komjak RI Apresiasi Kejaksaan Agung
-
Manajemen Max Auto dan Maxride Audiensi dengan Pengurus Kampung Wisata Batik Kauman
-
5 Mobil LMPV 80 Jutaan Paling Irit & Awet, Mana yang Paling Worth It?
-
Unik! Hadiah Ulang Tahun Traktor Combi Bikin Heboh di Maospati
-
Dualisme Raja Jadi Biang Kerok, Pemkot Masih Tahan Dana Hibah 2026 untuk Keraton Solo