SuaraSurakarta.id - Pengusaha cantik Kota Solo, Diah Warih Anjari menilai Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka bersama Wakil Wali Kota Teguh Prakosa akan membawa kemajuan pesat bagi Kota Solo.
Utamanya dalam bidang ekonomi, pendidikan, kesehatan, sosial budaya dan infrastruktur hingga pemuliham ekonomi.
Sebagai putra sulung Presiden Joko Widodo yang juga pernah menjabat Wali Kota Solo dua periode, Gibran harus memiliki nilai plus lebih, jika dibandingkan prestasi sang ayah saat memimpin Solo.
Gebrakan dan lompatan Gibran senantiasa ditunggu, tidak hanya warga Solo saja, tetapi juga rakyat Indonesia.
Baca Juga: Pakaian Kahiyang dan Selvi Hadiri Pelantikan Bobby dan Gibran, Siapa Mewah?
"Nah, saya yakin Gibran bisa melampui prestasi-prestasi pendahulunya, bahkan saat dipimpin Jokowi-Rudy," ungkap pengusaha cantik Solo ini," tegasnya, Jumat (26/2/2021).
Hanya saja tambah perempuan asli Solo ini, pemerintahan baru Gibran-Teguh harus terlebih dahulu lepas dari dampak pandemi Covid-19.
Pasalnya pemerintah baik pusat, provinsi dan daerah fokus dari pandemi dan dampaknya.
Setidaknya Solo harus lepas dulu dari pandemi ini dan kemudian me-recovery diri dan menata kembali program-program kesejahteraan rakyat dan tentunya infrstrukturnya.
"Ini tantangannya ! Gibran dibantu timnya akan bisa dengan cepat merubah wajah Solo lebih modern, dinamis dan berbudaya pada masa pandemi ini," tutur pendiri Diwa Center tersebut.
Terakhir kali, sebagai pemimpin muda, visioner dan modern, usai menjabat duet ini harus banyak melakukan gerakan, khususnya mengunjungi berbagai elemen. Mengapa hal itu dilakukan? Karena membangun Solo ke depan sesuai dengan visi misi Gibran-Teguh tidak bisa dikerjakan keduanya. Berbagai elemen, lapisan masyarakat, tokoh, relawan, juga kudu dilibatkan untuk didengar pendapatnya.
Baca Juga: Jadi Ketua PKK Kota Solo, Selvi Ananda Dapat Pesan dari Gibran
"Hal ini persis dilakukan Jokowi-Rudy saat menjabat sebagai Wali Kota Wakil Wali Kota yakni mendengarkan masukan rakyat dan berbagi elemen untuk Solo lebih baik lagi," tegasnya.
Berita Terkait
-
Aksi Gibran Rakabuming Bagi-Bagi Susu Disorot, Apa Tugas dan Wewenang Wapres?
-
Rayakan Ultah ke-5 Usai Gibran Jadi Wapres, Harga Sepatu Branded La Lembah Manah Bikin Ketar-ketir
-
Lagi-lagi Ketahuan, Akun Fufufafa Hapus Postingan dengan Kata Kunci 'Anak Jokowi'
-
Gibran Sibuk Bagi-bagi Susu, Peran Wapres Dinilai Downgrade
-
Gibran Kunjungi Pengungsi Gunung Lewotobi, Warganet : Awal Kerja Kayak Bapaknya Dulu
Terpopuler
- Tersandung Skandal Wanita Simpanan Vanessa Nabila, Ahmad Luthfi Kenang Wasiat Mendiang Istri
- Gibran Tinjau Makan Gratis di SMAN 70, Dokter Tifa Sebut Salah Sasaran : Itu Anak Orang Elit
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- Dibongkar Ahmad Sahroni, Ini Deretan 'Dosa' Ivan Sugianto sampai Rekening Diblokir PPATK
- Pernampakan Mobil Mewah Milik Ahmad Luthfi yang Dikendarai Vanessa Nabila, Pajaknya Tak Dibayar?
Pilihan
-
Patut Dicontoh! Ini Respon Eliano Reijnders Usai Kembali Terdepak dari Timnas Indonesia
-
Ada Korban Jiwa dari Konflik Tambang di Paser, JATAM Kaltim: Merusak Kehidupan!
-
Pemerintah Nekat Naikkan Pajak saat Gelombang PHK Masih Menggila
-
Dugaan Pelanggaran Pemilu, Bawaslu Pantau Interaksi Basri Rase dengan ASN
-
Kuasa Hukum Tuding Kejanggalan, Kasus Cek Kosong Hasanuddin Mas'ud Dibawa ke Tingkat Nasional
Terkini
-
Respati Ardi Blusukan di Mangkubumen, Warga Sampaikan Usulan Penambahan Puskesmas
-
Muncul Hoax Gambar Anggota TNI Diikat Polisi, Tim Ahmad Luthfi-Taj Yasin Lapor ke Polda Jateng
-
Ahmad Luthfi-Taj Yasin Disebut Kalah di Survei, Jokowi: Siapa yang Bilang?
-
Kapok Kecolongan Lagi, PDIP Solo Bentuk Satgas Anti Suap Jelang Pilkada 2024
-
Puluhan Ribu Masyarakat Tumplek blek Hadiri Kampanye Akbar Ahmad Luthfi-Taj Yasin di Solo