SuaraSurakarta.id - Potret sebuah WC umum satu ini membuat gempat publik sosial media lantaran kondisinya yang berbeda dengan yang lain.
Pasalnya, toilet umum tesebut hanya nampak lubang kloset saja, tanpa dinding dan atap.
Potret yang diungah oleh akun Tiktok @callme_beni21 itu lantas viral dan dibanjiri komentar warganet yang keheranan.
Dalam video tersebut, terlihat dua kloset jongkok yang berada di ruangan terbuka. Tidak ada satu pun atap bahkan dinding yang menutupi kedua kloset tersebut.
Baca Juga: Viral WC Umum di Tempat Terbuka Tanpa Atap, Warganet: Ngeri Dipatok Ayam
Kedua kloset jongkok itu berada di ruangan terbuka yang bisa dilihat oleh warga sekitar.
Di belakang toilet itu juga tampak kebun dengan pepohonan yang tinggi.
"WC umum gratis di kampungku," tulis akun tersebut, dikutip Suara.com.
Selain tanpa dinding, dua kloset itu juga dibangun secara berdampingan dengan jarak sekitar satu meter saja.
Sebagai bak mandinya, terlihat pula ada sebuah ember yang ditaruh di dekat kloset tersebut.
Baca Juga: Viral WC Umum Gratis di Kampung Bikin Melongo, Publik Takut Dipatok Ayam
Video tersebut langsung membuat warganet salah fokus dengan kedua kloset tersebut.
"Gue takut kalau lagi ngeden dipatok ayam," balas akun A**** *** ****.
"Mending tahan pipis kalau wc kayak gini," komentar akun S******.
"Itu namanya WC terbuka, ogah gue," lanjut akun An**** ****.
"Mendingan pipis di kebon," ujar akun M******.
Video tersebut dapat dilihat di sini.
Berita Terkait
-
Curhatan KPK Ngeluh Kesulitan Usut Kasus WC Sultan di Bekasi: Tersangka Meninggal hingga Toilet Raib
-
Dinding Rumah Bebas Masalah: Ini Rahasia Waterproofing yang Harus Diketahui
-
Anies Baswedan Hadir di Pelantikan Guru Besar UGM, Netizen Salfok Foto Gibran di Dinding: Penghinaan..
-
Marak Coretan 'Adili Jokowi' di Sudut-sudut Kota, Bentuk Ekspresi Ketidakpuasan Publik?
-
Cara Mudah dan Praktis Mengatasi WC Jongkok yang Mampet di rumah
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Melodi Tradisi, Rasa Kekinian: Gojek Hadir di Tengah Semarak Adeging Mangkunegaran
-
Gunungan Makin Tinggi, PLTSa Putri Cempo Hanya Mampu Mengolah 120 Ton Sampah
-
Maling Burung di Solo Kena Batunya: Kepergok di Banyuagung, Berakhir Diciduk Tim Sparta
-
Satresnarkoba Polresta Solo Sikat Kurir Sabu di Mojosongo, Barang Bukti Siap Edar Disita
-
Dijamin Ngakak! Angkat Kehidupan Kota Solo, Film Komedi 'Cocote Tonggo' Akhirnya Tayang