SuaraSurakarta.id - Seorang wanita mengaku belum pernah mencicipi kuliner yang ada di dalam warung pecel lele. Pengakuan itu kontan memancing rasa penasaran warganet. Apa benar dia betul-betul belum pernah mencicipi pecel lele?
Pecel lele dikenal sebagai khas Jawa yang terdiri atas ikan lele goreng dan sambal tomat yang dinikmati dengan nasi putih hangat. Tentu saja, sajian ini menjadi favorit banyak orang karena harganya yang juga murah meriah.
Warung pecel lele pun tak sulit dijumpai, biasanya tenda-tenda pecel lele akan berdiri di pinggir jalan saat malam hari tiba. Bahkan tak jarang warung pecel lele yang buka sepanjang hari.
Tapi dari segala kemudahan itu, ternyata ada orang yang mengaku belum pernah makan pecel lele. Wanita pengguna TikTok ini mengaku belum pernah masuk ke warung tersebut sehingga tak pernah tahu menu yang ada di dalamnya.
Baca Juga: Benarkah Makanan Bisa Pengaruhi Suasana Hati, Ini Kata Ahli
Lewat akun akun TikTok miliknya @aryr**, ia membeberkan alasan kenapa dirinya tak pernah makan di warung pecel lele.
"Alesan aku gak pernah makan di pecel lele karena orangtuaku gak pernah ajak makan di sana," tulisnya.
Ia juga menambahkan dalam keterangan video tersebut, "jadi gak tau menunya ada apa aja,".
Pengakuan tersebut malah menimbulkan tanda tanya besar di benak warganet. Tak jarang warganet yang meragukan pengakuan wanita tersebut, sebagian lainnya menanggapi dengan komentar candaan.
Tak sedikit pula yang mengatakan jika gadis tersebut secara tak langsung sedang menyombongkan dirinya.
Baca Juga: Zodiak Kesehatan Besok: Virgo, Coba Makan Sehat
Hingga saat ini, video tersebut telah dilihat mencapai 1,9 juta kali. Kalau kamu percaga nggak?
Berita Terkait
-
Taj Yasin Minta Jaga Kualitas Makanan Program MBG: Bukan Sekadar Bagi-bagi Makan!
-
Soal Tunggakan MBG Belum Dibayar, Anggota DPR Ini Sebut Bukan Salah Badan Gizi Nasional
-
Program MBG Berjalan 3 Bulan, Dikritik Masih Berantakan: Ada Kasus Keracunan Hingga Menu Tinggi Gula
-
Profil Yayasan Media Berkat Nusantara yang Diduga Tidak Bayar Dana MBG Miliaran
-
Efisiensi Demi MBG, Program Makan Gratis Malah Nunggak Miliaran
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
Melodi Tradisi, Rasa Kekinian: Gojek Hadir di Tengah Semarak Adeging Mangkunegaran
-
Gunungan Makin Tinggi, PLTSa Putri Cempo Hanya Mampu Mengolah 120 Ton Sampah
-
Maling Burung di Solo Kena Batunya: Kepergok di Banyuagung, Berakhir Diciduk Tim Sparta
-
Satresnarkoba Polresta Solo Sikat Kurir Sabu di Mojosongo, Barang Bukti Siap Edar Disita
-
Dijamin Ngakak! Angkat Kehidupan Kota Solo, Film Komedi 'Cocote Tonggo' Akhirnya Tayang