SuaraSurakarta.id - Menteri Sosial (Mensos) Tri Rismaharini berkunjung ke Kota Solo, Jumat (29/1/2021). Bersama Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK), Muhadjir Effendy, agenda utama kunjungan mantan Wali Kota Surabaya adalah meninjau penyaluran Bantuan Sosial Tunai (BST) di Solo.
Tak hanya itu saja, Risma juga menyempatkan berbincang dan melihat beberapa tempat dan bertemu dengan sejumlah pedagang.
Sontak saja, politisi PDI Perjuangan itu langsung dicurhati oleh sejumlah pedagang yang barang jualannya sepi dampak Covid-19. Seperti pedagnag seprai dan ayam penyet yang curhat dagangannya yang tidak laku.
Pedagang seprai mengaku sudah sudah memasarkan produk tersebut melalui online belum ada peningkatan omzet, namun belum membuahkan hasil.
"Dagangannya masih sepi bu dan omset turun," ungkap pedagang itu. "Nanti balai di sini pesan seprai ini ya," jawab Risma.
Sementara, pedagang ayam penyet bernama Rni juga curhat soal pemasukannya saat pandemi berkurang. Warga Jebres itu meminta tips kepada sang menteri agar pendapatan kesehariannya bisa lebih.
"Petunjuknya Bu Menteri, bagaimana cara meningkatkan pendapatan kesehariannya mengingat saya hanya jualan warungan masakan penyetan kecil," tuturnya.
Mengamati pertanyaan tersebut, Risma langsung menjawab, dan memberikan tips jitu agar pendapatan setiap harinya ada peningkatan, di hadapan warga yang mayoritas para ibu-ibu.
Yang pertama menurut Risma, adalah, bagaimana meningkatkan jualannya dengan rasa yang lebih. Selain itu, dirinya juga berpendapat para pedagang bisa belajar bertransaksi via online.
"Berjualan via online tersebut era sekarang sangat cepat perkembangannya, serta ringkas , mudah. Sehingga harus mengikuti perkembangan jaman," papar Risma.
Kontributor: Budi Kusumo
Berita Terkait
-
Risma Apresiasi Sopir Ambulans dan Relawan Bencana: Bekerja Tanpa Libur, Tanpa Pamrih
-
Eks Mensos Tekankan Pentingnya Kearifan Lokal Hadapi Bencana, Belajar dari Simeulue hingga Sumbar
-
Tak Gentar Dijadikan Tersangka dalam Kasus Ijazah Palsu Jokowi, Roy Suryo Senggol Gibran
-
Andai Bupati Pati Dilengserkan, Siapa Penggantinya? Begini Ketentuan Resminya
-
Wakil Bupati Pati dari Partai Apa? Ini Sosok yang Bakal Gantikan Sudewo bila Dimakzulkan
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Kaesang Sesumbar Jadikan Jateng Kandang Gajah: PSI Menang Mutlak di Pemilu 2029!
-
Mengejutkan! Hasan Nasbi Temui Jokowi di Rumah Pribadi, Apa Obrolan Rahasia Selama Satu Jam?
-
Izin Pembangunan Bukit Doa Dicabut Bupati Karanganyar, LBH GP Ansor Bakal Gugat ke PTUN
-
Solo akan Berlakukan Jam Wajib Belajar, Respati Ardi Minta Orang Tua Ikut Mengawasi
-
Kembalikan Kerugian Negara Triliunan Rupiah, Ketua Komjak RI Apresiasi Kejaksaan Agung