SuaraSurakarta.id - Artis dan Penyanyi Syahrini memang tidak bisa meninggalkan kesan glamor. Syahrini terkenal dengan selera fashion yang mewah dan mahal.
Penyanyi yang terkenal dengan lagu 'kau yang memilih aku' tengah berlibur di Jepang bersama sang suami, Reino Barack. Ia kerap memamerkan momen liburan di negeri Sakura lewat akun Instagramnya.
Syahrini yang dikenal punya selera fashion tinggi itu mengenakan pakaian-pakaian mewah saat berlibur. Bahkan saat hendak pergi ke supermarket, ia mengenakan mantel tebal yang terlihat hangat dan elegan.
"Mau Grocery Dulu Ke Supermarket Deket Rumah!" tulis Syahrini.
Baca Juga: Syahrini Pamer Sweater Harga Selangit, Warganet Kepikiran Nyucinya Gimana
Tak cuma itu, tas yang ditenteng Syahrini rupanya harganya mencapai miliaran rupiah. Melihat dari akun @hermes_selebriti, tas hermes yang dipakai wanita 37 tahun itu dibanderol harga hingga Rp3 Miliar.
Seri tas hermes himalaya birkin blanc nicolitus crocodile itu menjadi salah satu seri termahal brand Hermes. Ternyata tas tersebut terbuat dari kulit buaya albino.
Harga tas tersebut naik turun tergantung pelelangan. Tas itu bahkan pernah dilelang dengan harga tertinggi mencapai Rp4,7 miliar.
Bukan pertama kali Syahrini ketahuan pakai barang super mahal. Wanita yang menjuluki dirinya sendiri dengan nama Princess Syahrini itu selalu tampil glamour.
Kekayaannya sebagai seorang penyanyi terkenal membuat Syahrini mampu membeli barang brand ternama dunia. Terlebih usai dipersunting pengusaha kaya raya Reino Barack, ia makin sering tampil cetar dan mahal.
Baca Juga: Syahrini Tampil Cetar Pakai Sweater Rp24 Juta, Warganet Rumpi Bahas Ini
Berita Terkait
Terpopuler
- 8 Rekomendasi Mobil Bekas Murah Tipe MPV Mei 2025: 7-Seater Harga Mulai Rp30 Jutaan, Pajak Miring
- 3 Pihak Blak-blakan Beri Dukungan untuk Yuran Fernandes, Komdis PSSI Revisi Hukuman
- Rekomendasi 5 Mobil Bekas Murah Meriah untuk Ibu Muda yang Super Aktif! Mulai 65 Jutaan
- Olla Ramlan Resmi Umumkan Lepas Hijab: Pilihan Terbaik Bukan yang Bikin Kita Nyaman
- 10 Pemain Keturunan Bisa Dinaturalisasi Demi Timnas Indonesia Lolos Olimpiade 2028
Pilihan
-
Rekomendasi HP Murah Rp1 Jutaan RAM 6 GB: Kamera 50 MP, Baterai Super Awet
-
Rumit! Ini Skenario Semen Padang, Barito Putera dan PSS Sleman Lolos Degradasi
-
Comeback Bela Timnas Indonesia, 10 Keunggulan Stefano Lilipaly
-
Harga Bitcoin Diramal Tembus USD 250.000, Robert Kiyosaki: Beli yang Banyak, Jangan Jual
-
Pemutihan Pajak Kendaraan Riau Dimulai Hari Ini hingga 19 Agustus 2025
Terkini
-
MilkLife Soccer Challenge Solo: SD Djamaatul Ichwan dan SD Al Azhar Syifa Budi Juara
-
Berdayakan Masyarakat Peternak Disabilitas, Kandang Merah Putih Bisa Tingkatkan Produksi
-
Lumbung Ternak Jateng Makin Mantap, Ahmad Luthfi Soroti Gebyar Kontes Sapi di Boyolali
-
Korlantas Polri Cek Lokasi Kecelakaan Maut di Tawangmangu, Ini Hasilnya
-
Ada Satu Balita, Ini Daftar Korban Tewas Kecelakaan Maut di Tawangmangu